BERITA

Dua Wanita Tertangkap, Berencana Ingin Menyerang Polisi di Mako Brimob

MONITOR, Jakarta- Tim Detasemen Khusus 88 Anti Teror Mabes Polri kembali mengamankan dua wanita yang dicurigai hendak melakukan penyerangan terhadap petugas polisi di Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Sabtu (12/5) pagi.

“Iya betul, kami amankan dua wanita di sekitar mako brimob, Kelapa Dua,” kata Kepala Divisi Hubungan Masyarakat Mabes Polri, Inspektur Jenderal Setyo Wasisto saat dihubungi MONITOR, Sabtu (12/5).

Adapun identitas dari kedua wanita yang diamankan tersebut, yakni Dita Siska Millenia (18) dan Siska Nur Azizah (21).

Menurut keterangan yang berhasil didapatkan oleh Setyo bahwa ia mendapatkan para tersangka yang berencana melakukan penyerangan terhadap anggota Polri.

“Hasil pemeriksaan didalami penyidik densus 88 akan melakukan penyerangan langsung kepada anggota polri,” ujar Setyo

Adapun barang bukti yang diamankan yakni membawa 1 puncuk senjata api dengan berjumlah 5 peluru dan gunting beracun yang digunakan untuk menyerang petugas.

Recent Posts

Panglima TNI: Revisi UU TNI Berdasarkan Prinsip Demokrasi dan Supremasi Sipil

MONITOR, Jakarta - Dinamika lingkungan strategis menuntut TNI untuk selalu beradaptasi dan semakin profesional dalam…

21 menit yang lalu

Pengamat: Layak Diapresiasi Publik, Panen Raya Padi 2025 Sangat Tinggi

MONITOR, Jakarta - Pengamat kebijakan publik dari Spora Communication, Dr. Rizky Fajar Meirawan, menilai capaian…

2 jam yang lalu

Ramai Kasus Pelecehan Dokter, Legislator Minta Korban Jangan Malu Lapor dan Polisi Harus Cepat Respons

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Gilang Dhielafararez menyoroti maraknya peristiwa kekerasan seksual…

3 jam yang lalu

Kesejahteraan Meningkat, Mentan Amran: Petani Bahagia, Harga Kelapa Naik

MONITOR, Jakarta - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyampaikan bahwa saat ini para petani…

3 jam yang lalu

Mulai 19 April 2025, Tol Binjai-Langsa Seksi Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Ditetapkan Tarif

MONITOR, Sumut - PT Hutama Karya (Persero) atau Hutama Karya akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…

3 jam yang lalu

Buntut Napi Dugem di Pekanbaru, DPR Akan Benahi Sistem Lapas Bersama Kementerian Imipas

MONITOR, Jakarta - Berulangnya pemberitaan keriuhan akibat perilaku tidak patut warga binaan di lembaga pemasyarakatan…

5 jam yang lalu