Categories: GAYA HIDUPTIPS

Yuk Ikutan Buat Best Nine 2017, Begini Caranya

MONITOR Jakarta – Banyak kenangan yang sudah di lalui di tahun 2017 ini, mungkin main dari kalian di media sosial masing-masing, khusunya di Instagram. Pada awal tahun 2018 ini banyak orang yang menggungah foto nya menjadi bentuk seperti kolase yang dilakukan di Instagram.

Buat kalian yang mau pakai, cara sangat mudah ikuti petunjuk di bawah ini:

1 Buka situs 2017bestnine.com, setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini, yang kalian lakukan hanya tinggal mengetikan akun instagram pada kolom, seperti di bawah ini dan tekan Get. Sebaiknya mau bikin foto terbaik sembilan 2017 jangan diprivasi akun instagram kalian, karna akun instagram yang di privasi tidak akan bisa membuat sembilan foto.

 

2 Dan selesai, kalian sudah berhasil mendapatkan poto-poto di tahun 2017.

 

2017bestnine secara otomatis akan menemukan sembilan paling-gambar yang sudah kalian posting di tahun 2017, dan juga menunjukkan jumlah total foto yang telah dibangun tahun ini, dan berapa banyak orang menyukai mereka semua yang dihasilkan.

Recent Posts

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

2 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

3 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

6 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

6 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

8 jam yang lalu

Sekjen Kemenag: Izin Prodi S3 UIN Pekalongan Segera Terbit

MONITOR, Jakarta - Sekjen Kementerian Agama M Ali Ramdhani berbagi kabar gembira bagi keluarga besar…

9 jam yang lalu