Categories: NASIONAL

Komisi I DPR Dukung PT Telkom Perbaiki Gangguan Satelit

MONITOR, Jakarta – Wakil Ketua Komisi I DPR, Meutya Hafid  mengatakatan mendukung penuh langkah PT Telkom yang sedang memperbaiki gangguan satelit 1 yang dialami Telkom. 

Meutya menuturkan, Upaya PT Telkom yang menerjunkan karyawannya ke ribuan titik di seluruh Indonesia sangat tepat. Mengingat, hal itu demi menjaga pelayanan konsumen. 

"Kita pasti mendukung langkah Telkom itu, ini untuk kepentingan konsumen," kata Meutya kepada wartawan. Jakarta, Senin (4/9).

Politikus Golkar ini juga menyakini kedepannya PT Telkom akan lebih baik lagi dalam melayani masyarakat. Buktinya saat ini Telkom sudah melakukan yang terbaik.

"Telkom harus jadi yang terbaik dalam pelayanan publik dan kita (Komisi I) akan support itu," tambahnya.

Seperti diketahui, PT Telkom telah mengumumkan satelit Telkom 1 sudah tidak bisa dioperasikan lagi. Kini, muncul bukti baru mengindikasikan bahwa satelit tersebut mulai pecah berkeping-keping. 

Debris (serpihan) satelit Telkom 1 tersebut tertangkap oleh salah satu teleskop milik perusahaan yang memantau objek geostationer Bumi yang berbasis di Amerika Serikat, yakni ExoAnalytic Solutions.

Recent Posts

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

33 menit yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

4 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

5 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

8 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

9 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

10 jam yang lalu