Categories: NASIONALPOLITIK

Zulkifli Hasan ajak Ulama dan Tokoh Aceh Bersatu

MONITOR, Aceh – Waktu kunjungan di Aceh digunakan Ketua MPR Zulkifli Hasan untuk menggelar silaturrahmi bersama Ulama, Akademisi dan Tokoh masyarakat. Acara digelar di Hotel Hermes, Rabu (5/7).

Pertemuan ini digelar karena Zulkifli Hasan sebagai Ketua MPR ingin mendengar langsung aspirasi masyarakat Aceh.

"Melalui silaturrahmi saya ingin memuliakan ulama Aceh yang bekerja siang malam demi ummat. Semoga forum ini bisa menggali aspirasi & keluhan ulama." 

Dalam pertemuan tersebut, Zulkifli Hasan mengajak ulama, habaib dan tokoh Islam Aceh untuk bersatu menghadapi masalah kesenjangan dan kemiskinan.

"Simpan perbedaannya, hadirkan kesamaannya. Bersama sama kita hadapi masalah kesenjangan & kemiskinan agar Ummat Islam maju."

Zulkifli Hasan percaya bahwa ummat Islam harus kaya, tentu dengan jalan yang halal. 

"Dengan kekayaan kita bisa berbagi pada sesama muslim yang membutuhkan. Dengan kekayaan kita bisa berkontribusi membangun masjid, sekolah, pesantren dan lainnya." 

Pekerjaan rumah Ummat Islam lainnya menurut Zulkifli Hasan adalah mengejar ketertinggalan di bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.

"Pendidikan itu kunci kemajuan. Ummat Islam bukan hanya harus menguasai, tapi juga harus unggul dalam Iptek agar bisa menjawab tantangan zaman," tutup Zulkifli Hasan.

Recent Posts

KA Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

MONITOR, Jakarta - PT Kereta Api Indonesia (Persero) akan mengoperasikan KA Lodaya relasi Bandung –…

34 menit yang lalu

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

7 jam yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

11 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

12 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

15 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

16 jam yang lalu