MONITOR, Jakarta – Inspektorat Jenderal (Irjen) TNI Laksdya TNI Dadi Hartanto mewakili Panglima TNI menghadiri acara Peringatan Hari Konstitusi MPR dan Hari Ulang Tahun ke-79 MPR RI, bertempat di Gedung Nusantara IV Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Minggu (18/8/2024).
Peringatan Hari Konstitusi adalah momentum penting untuk menyegarkan kembali memori kolektif bangsa untuk mengevaluasi praktik penyelenggaraan kehidupan ketatanegaraan serta merefleksikan perjalanan kehidupan bangsa, apakah sudah selaras dengan tujuan kita dalam bernegara sebagaimana diamanatkan dalam konstitusi.
Acara tersebut dihadiri oleh Wakil Presiden RI Prof. K.H. Ma’ruf Amin, Ketua MPR RI, para Pimpinan MPR RI, para pimpinan Lembaga Negara, para Menteri Kabinet Indonesia Maju, para Pimpinan Fraksi dan Kelompok DPD, Badan-Badan di MPR, anggota MPR dan anggota Komisi dan Ketatanegaraan serta para tamu undangan lainnya.
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi VIII DPR RI Selly Andriany Gantina, menyoroti sejumlah isu krusial…
MONITOR, Jakarta - Analis intelijen, pertahanan dan keamanan, Ngasiman Djoyonegoro mengungkapkan apresiasinya kepada Kepolisian Negara…
MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama Romo Muhammad Syafi’i menegaskan bahwa Kantor Urusan Agama (KUA)…
MONITOR, Jakarta - Indonesia resmi menjadi Partner Country pada gelaran Industrial International Exhibition (INNOPROM) 2026,…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama Republik Indonesia menerbitkan Keputusan Menteri Agama (KMA) Nomor 1495 Tahun…
MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta melakukan audiensi strategis dengan Badan…