BERITA

Sowan Bersama Tokoh Agama dan Para Santri se-Banten, Ganjar Pranowo Dihadiahi Kopiah dan Sorban

MONITOR – Bakal calon presiden (Bacapres) dari PDI Perjuangan Ganjar Pranowo bersilahturahmi dengan para tokoh agama Banten. Ganjar turut didampingi oleh Ketua Tim Koordinasi Relawan Ganjar Pranowo for President 2024, Ahmad Basarah. Minggu (28/05/2023).

Berdasarkan pantauan Ganjar yang mengenakan pakaian koko putih tiba di Komplek Kesultanan Banten pada pukul 09.00 WIB. Ganjar dan Ahmad basarah disambut hangat oleh tokoh Agama Bantan dan para Santri Banten.

Pertemuan itu berlangsung hangat dan religius, Ganjar yang datang sebagai tamu dipersilahkan untuk sarapan pagi di saung depan rumah tersebut. Sajian yang dihidangkan mulai dari jajanan pasar hingga buah-buahan dan tidak ketinggalan sajian nasi uduk serta empal dagingnya khas Banten.

Setelah sarapan pagi, Ganjar Pranowo Dihadiahi Kopiah dan Sorban oleh para tokoh agama Banten, kopiah dan sorban tersebut langsung dipasangkan oleh tokoh agama Banten. Hadiah ini menjadi tanda cinta para tokoh agama Banten terhadap Ganjar Pranowo.

Untuk diketahui, Ganjar Pranowo bertemu dengan para tokoh agama sebelum melakukan Ziarah Kubro Banten bersama ulama se-Provinsi Banten.

Recent Posts

Menteri Agus Tetapkan 15 Program Aksi Kemenimipas 2026

MONITOR, Jakarta - Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, memberikan penguatan awal tahun 2026…

3 jam yang lalu

KKP Raih ISO 9001:2015, Perkuat Mutu Ekspor Perikanan di 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di awal tahun 2026 meraih sertifikat ISO…

6 jam yang lalu

Bantuan Peternak di Sumatera Cair, DPR: Harus Ada Pengawasan Ketat

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Hindun Anisah, mengapresiasi langkah cepat pemerintah dalam…

8 jam yang lalu

Adopsi Sistem Swiss, Lulusan Vokasi Kemenperin Langsung Kerja

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus memperkuat pengembangan sumber daya manusia (SDM) industri yang…

11 jam yang lalu

Indonesia Swasembada Beras, Presiden Prabowo: Kita Bantu Dunia

MONITOR, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan bahwa Indonesia telah resmi mencapai swasembada beras per…

12 jam yang lalu

Komitmen Layanan Haji 2026, Kemenhaj Gembleng Petugas Satu Bulan Penuh

MONITOR, Jakarta - Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Mochammad Irfan Yusuf, menegaskan bahwa penyelenggaraan…

14 jam yang lalu