Menhan Prabowo Subianto dan Menteri BUMN Erick Thohir
MONITOR, Jakarta – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan Menteri BUMN sekaligus Ketua Umum PSSI Erick Thohir, di Kantor Kemhan, Jakarta, Rabu (17/5/2023).
Di awal kedatangan, Menhan Prabowo dengan wajah gembira berjabat tangan menyambut Erick Thohir dan mengucapkan selamat atas emas untuk Timnas sepak bola U-22 Indonesia di Sea Games 2023 yang diraih usai mengalahkan Thailand di laga final dengan skor 5-2.
“Selamat. Luar biasa. Luar biasa,” kata Menhan Prabowo.
“Bapak adalah menteri pertama yang mengucapkan selamat,” jawab Erick Thohir.
Kemudian, Menhan Prabowo dan Erick Thohir menuju ruang kerja Menhan untuk berdiskusi seputar perkembangan dinamika terkini negara. Diskusi tersebut dilaksanakan empat mata secara tertutup.
MONITOR, Jakarta - Fakultas Ushuluddin UIN Syarif Hidayatullah Jakarta menyatakan kesiapan membuka Program Doktor (S3)…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi II DPR Muhammad Khozin menilai usulan tambahan insentif dari Pendapatan…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI Abdullah mendorong dibentuknya Tim Gabungan Pencari Fakta…
MONITOR, Jakarta - CMA CGM Foundation bersama organisasi sosial Happy Hearts Indonesia kembali melanjutkan komitmennya…
MONITOR, Jakarta - Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menceritakan besarnya potensi bluefood Indonesia…
MONITOR, Bekasi - Dalam momentum Hari Pahlawan Nasional tahun 2025, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT)…