BERITA

Susi Pudjiastuti Minta Doa Pilot dan Penumpang PK BVY Selamat

MONITOR, Jakarta – Tragedi penyerangan pesawat terbang Susi Air Pilatus Porter PC 6/PK-BVY di kabupaten Nduga, Papua, membuat sang pemilik yakni eks Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti panik.

Melalui laman Twitternya, Susi memohon doa dan dukungan dari rakyat Indonesia agar pilot dan penumpang pesawat Susi Air PK BVY selamat.

“Mohon doakan dan dukungannya.” ucap Susi.

“Dengan segala kerendahan hati dan atas nama kemanusiaan. Kami mohon keselamatan pilot dan penumpang PK BVY,” cuit Susi melalui akun Twitter pribadinya, @susipudjiastuti, Selasa (7/2/2023) yang dilihat Monitor.

Diketahui sebelumnya, Pesawat Susi Air dilaporkan mengalami kebakaran di landasan pacu Bandara Paro, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, pada Selasa (7/2/2023).

Pesawat Susi Air ini didudga kuat dibakar oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Nduga, Papua.

Recent Posts

Tarif Listrik Melonjak Pasca Kebijakan Potongan, DPR Pertanyakan Transparansi Subsidi

MONITOR, Jakarta - Belakangan ramai keluhan dari masyarakat yang mengaku tagihan listrik bulan ini melonjak…

18 menit yang lalu

Di Forum Parlemen Dunia, Wakil Ketua BKSAP Dorong Optimalisasi Peran Perempuan pada Proses Perdamaian

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antara Parlemen (BKSAP) DPR RI, Irine Yusiana…

2 jam yang lalu

Timnas RI U-17 Lolos ke Piala Dunia, Puan: Garuda Muda Harapan dan Kebanggaan Seluruh Rakyat Indonesia

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan kebanggaannya atas prestasi Timnas Sepak Bola…

3 jam yang lalu

Diapresiasi, Dukungan DPR untuk Isu Krisis Kemanusiaan Myanmar di Forum Global

MONITOR, Jakarta - Inisiasi DPR RI melalui Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) terkait isu krisis…

3 jam yang lalu

Prof Rokhmin Ingatkan Kepala Daerah Jujur dan Akurat Laporkan Stok Pangan ke Presiden RI

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, mengingatkan para kepala daerah,…

3 jam yang lalu

Harapan Haji Ideal dan Peran BPH Tahun 2025

Oleh: H. Husny Mubarok Amir Pelaksanaan Haji yang ideal tentu menjadi harapan semua kalangan, baik…

4 jam yang lalu