BERITA

Prasetyo Edi: Perayaan Imlek Harus Dipenuhi Rasa Berbagi

MONITOR, Jakarta – Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi menyatakan perayaan Imlek tahun 2574 haus dipenuhi rasa berbagi dengan semangat gotong royong saling tolong menolong, bersatu bahu membahu, dan solidaritas.

“Persaudaraan kita menjadi lebih erat, keberagaman semakin menjadi perekat persatuan bangsa kita,” ucap Prasetyo dalam peringatan Imlek, Minggu (22/1/2023) kemarin.

Di tahun kelinci ini, ia berharap Indonesia dijauhkan dari berbagai muwibah dan ancaman pandemi.

“Semoga kita semua selalu diberikan kesehatan dan dijauhi dari segala jenis wabah penyakit, musibah, bencana dan bahaya serta pandemi benar-benar berakhir, Kesehatan pulih, Ekonomi tumbuh, Indonesia Bangkit Menuju Maju. Aamiin,” imbuh Prasetyo.

Recent Posts

Kecam Intervensi AS di Venezuela, GKB-NU Minta Presiden Prabowo Pimpin Perlawanan Multilateralisme Global

MONITOR, Jakarta - Gerakan Kebangkitan Baru Nahdlatul Ulama (GKB-NU) mengecam keras intervensi militer Amerika Serikat…

41 menit yang lalu

Puncak Arus Balik Tahun Baru 2026, 196 Ribu Kendaraan Padati Jabotabek

MONITOR, Jakarta - Direktur Utama PT Jasa Marga (Persero) Tbk Rivan A. Purwantono menyampaikan sebanyak…

4 jam yang lalu

Hadiri HAB ke-80, Wamenag Ajak Warga Kulon Progo Rawat Kerukunan

MONITOR, Kulon Progo - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Muhammad Syafi’i mengingatkan bahwa merawatkan kerukunan…

10 jam yang lalu

Kemenperin Siapkan SDM Bambu Bersertifikat demi Genjot Nilai Tambah

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus memperkuat pengembangan ekosistem industri bambu nasional secara terintegrasi dari…

12 jam yang lalu

Mantap! Dokumen Visa Haji Bali Sudah Capai 83 Persen

MONITOR Jakarta - Semakin dekatnya penyelenggaraan ibadah haji, seluruh punggawa haji Provinsi Bali berjibaku memberikan…

15 jam yang lalu

Wamenag Serahkan Bantuan Awal Rp150 Juta ke Asrama MAN 2 Yogyakarta

MONITOR, Yogyakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Muhammad Syafi'i menyalurkan bantuan Rp150 juta untuk…

21 jam yang lalu