Categories: UMKM

Berdayakan Perajin Ulos di Medan, Sandiaga Yakin UMKM Bangkit

MONITOR, Medan – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno awal pekan ini bertemu inang-inang yang aktif dan kreatif dalam memproduksi kain Ulos di kota Medan.

Dijelaskan Sandiaga, rupanya mereka sudah bergabung dalam program kewirausahaan Kemenparekraf.

“Mereka sudah ikut program konkret Kemenparekraf yaitu Wirausaha Digital Mandiri Ekonomi Kreatif,” ujar Sandiaga Uno, Selasa (20/9/2022).

Diketahui, kain Ulos ini sudah jadi identitas dari suku Batak. Proses menenunnya juga sangat melekat dengan perempuan.

Sandiaga bahkan menuturkan subsektor fesyen telah berkontribusi 17,7% untuk PDB ekonomi kreatif.

“Melihat semangat masyarakat Medan hari ini saya semakin yakin geliat ekonomi dari para pelaku UMKM dapat terus ikut berkontribusi meningkatkan penciptaan 4,4 juta lapangan kerja berkualitas sampai 2024,” pungkasnya.

Recent Posts

Hadirkan Ajang Karbon Netral, Pelari Apresiasi Pertamina Eco RunFest 2024

MONITOR, Jakarta - Pertamina Eco RunFest 2024 yang berlangsung di Istora Senayan Jakarta pada Minggu…

3 jam yang lalu

Kemenag Beri Hadiah Total Rp125 Juta untuk Juara MTQ Internasional

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) memberi penghargaan kepada lima qari, qariah, dan hafiz yang…

5 jam yang lalu

Kemenag Perjuangkan Juara MTQ Internasional Diangkat Jadi PNS

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) terus berupaya mengangkat juara Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) internasional…

5 jam yang lalu

Oppo Jadi Mitra PSSI, Erick Thohir: Dorong Timnas Terus Jaga Trust

MONITOR, Jakarta - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir berterima kasih kepada para sponsor yang makin…

5 jam yang lalu

Tidak Ingin Ada PHK di Indofarma, Wamen Noel: Saya Bukan Malaikat, Ayo Kita Berjuang

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer Gerungan (Noel) mengajak karyawan PT Indonesia…

8 jam yang lalu

Berdampak Sosial, Pertamina Eco RunFest 2024 Salurkan Donasi Kemanusiaan Untuk Palestina

MONITOR, Jakarta - Pertamina Eco RunFest 2024 menyalurkan donasi kemanusiaan senilai Rp3,5 miliar untuk Palestina.…

9 jam yang lalu