PEMERINTAHAN

Jokowi Ajak Karang Taruna Perangi Narkoba dan Terorisme

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo mengajak elemen Karang Taruna berperang melawan narkoba, radikalisme hingga terorisme. Ajakan ini disampaikan Jokowi dalam peringatan ulangtahun ke-61 Karang Taruna.

Jokowi menyebut Karang Taruna, sebagai salah satu organisasi kemasyarakatan, memiliki peran sosial yang sangat strategis.

Bahkan dikatakan Jokowi, Karang Taruna dapat menjadi perekat sosial dan penyambung solidaritas sosial.

“Saya berharap Karang Taruna bersama-sama dengan seluruh komponen bangsa lainnya menyatakan perang terhadap narkoba, terorisme, intoleransi, dan ideologi radikal yang tidak sesuai dengan nilai-nilai luhur bangsa. Karang Taruna memiliki peran sosial yang strategis, menjadi perekat sosial dan penyambung solidaritas sosial,” ucap Jokowi.

Recent Posts

Sebanyak 437 Petugas Haji Indonesia Segera Diberangkatkan ke Tanah Suci

MONITOR, Jakarta - Sebanyak 437 petugas haji Indonesia dalam hitungan jam akan segera diberangkatkan ke…

21 menit yang lalu

Kini, Pelatihan Reguler Dilayani secara Digital

MONITOR, Jakarta - Layanan pelatihan regular atau tatap muka yang diselenggarakan Kementerian Agama melalui Pusdiklat…

34 menit yang lalu

Bus Salawat Ramah Lansia dan Disabilitas Disiapkan untuk Jemaah Haji Indonesia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengecek kesiapan layanan bus salawat dan bus…

1 jam yang lalu

Kapuspen TNI Kunjungi Redaksi tirto.id Perkuat Kerja Sama Publikasi

MONITOR, Jakarta - Kepala Pusat Penerangan TNI (Kapuspen TNI) Mayjen TNI Dr. Nugraha Gumilar, M.Sc.,…

3 jam yang lalu

Kemenpan RB Setujui 3.641 Kuota Usulan Formasi Penghulu 2024

MONITOR, Jakarta - Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam) Kemenag, Kamaruddin Amin mengatakan,…

4 jam yang lalu

Cek Hotel dan Bus Jemaah di Makkah, Menag: Semua Baik, Semoga Bisa Beri Layanan Terbaik

MONITOR, Makkah - Tiba hari ini di Makkah, Menag Yaqut Cholil Qoumas memilih untuk langsung…

11 jam yang lalu