STORI

Dirgahayu 76Th RI; Indonesia Pusaka, Persembahan Agromaritim

MONITOR – Genap 6 bulan perjalanan kami membangun channel ini menemui para petani, pembudidaya, peternak dan mereka yang berjuang hidup di negeri ini membuat kami tersadar betapa kayanya Indonesia kita dengan potensi sumber daya alam, manusia serta keragaman budayanya yang Tuhan YME anugerahkan YME untuk kita jaga dan lestarikan serta mendayagunakannya bagi kemajuan bangsa.

Inilah persembahan Kami untuk Indonesia tercinta yang genap berusia 76 tahun merdeka. Semoga sumbangsih kecil ini memberi inspirasi bagi kita semua untuk mencintai negeri ini tanpa syarat, menjaga negara ini dengan terus berkarya, membangun semangat persatuan dan persaudaraan antar sesama. Merdeka !!!!

Recent Posts

PT Daikin Buka Pabrik Baru, Komitmen Majukan Industri Elektronika

MONITOR, Jakarta - Industri elektronik nasional menunjukkan kinerja yang semakin positif dan berdaya saing, seiring…

1 jam yang lalu

BAM DPR Tolak Potongan Tarif Ojol Naik 20 Persen, Adian: Setuju 10 Persen

MONITOR, Jakarta - Suara para pengemudi ojek online (ojol) menuai perhatian serius dari Badan Aspirasi…

2 jam yang lalu

Gelombang I Tuntas di Madinah dan Gelombang II Dimulai di Jeddah, 14 Kloter Dijadwalkan Tiba

MONITOR, Jakarta - Operasional penerimaan jemaah haji Indonesia memasuki fase baru pada Sabtu, 17 Mei…

3 jam yang lalu

Tiket Indonesia vs Tiongkok di Livin by Mandiri Habis, Penjualan via KitaGaruda.id Dibuka Besok

MONITOR, Jakarta - Tiket Timnas Indonesia versus Tingkok pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde…

7 jam yang lalu

Kemenag Imbau Jemaah Haji Jaga Kesehatan demi Kelancaran Ibadah

MONITOR, Jakarta - Memasuki hari ke-17 operasional haji 1446 H/2025 M, Kementerian Agama kembali mengingatkan…

10 jam yang lalu

Menteri Maman Dorong Industri Waralaba Turut Majukan UMKM dan Tingkatkan Rasio Wirausaha

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mendorong industri waralaba…

11 jam yang lalu