MONITOR – Tayangan ini mengulas tentang kegiatan budidaya jamur tiram di Pusat Pengembangan dan Pelatihan Jamur Tiram (P3JT) Daqu Agrotechno yang terletak di kawasan Ciloto, Cianjur, Jawa Barat.
P3JT Memiliki empat rumah jamur dengan kapasitas masing-masing 28.000 baglog, tempat pembuatan baglog (media tanam jamur), tempat pembiakan bibit jamur F0-F2, dan tempat penampungan jamur hasil panen. Proses budidaya jamur tiram di P3JT telah dilakukan melalui siklus dan proses yang lengkap sehingga para peserta budidaya jamur tiram dapat mempelajarinya secara mendalam, dari A sampai Z.Mulai dari pembibitan hingga pemasaran, dari teori hingga praktek.
MONITOR, Jakarta - Dalam rangka pelaksanaan tugas dukungan Penyelenggaraan Haji tahun 2025, Badan Penyelenggara Haji…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mencatat jumlah produksi hasil perikanan hingga Oktober…
MONITOR, Jabar - Komisi IV DPR RI menyatakan dukungan penuh terhadap penyusunan Peraturan Presiden (Perpres)…
MONITOR, Jakarta - Dalam peringatan Hari Anak Nasional Sedunia yang diperingati setiap 20 November, kenyataan…
MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi XIII Andreas Hugo Pareira mempertanyakan dasar hukum kebijakan yang…
MONITOR, RIYADH - King Faisal Specialist Hospital & Research Centre (KFSHRC) telah meluncurkan Layanan Patologi…