PARLEMEN

Soroti Pandemi, Puan Dorong Negara Produsen Vaksin Lakukan ini

MONITOR, Jakarta – Ketua DPR RI Puan Maharani menyuarakan pentingnya negara-negara bergotongroyong untuk memulihkan dunia dari Pandemi Covid-19. Pesan ini disampaikan dalam rapat Inter Parliamentary Union (IPU).

Hal utama, dikatakan Puan, yakni kerjasama negara-negara produsen dalam meningkatkan produksi vaksin Covid-19 dan mendistribusikannua kepada negara-negara yang membutuhkan.

“Saya menghimbau Speakers dari negara produsen vaksin untuk menyampaikan kepada pemerintahnya untuk meningkatkan produksi dan melakukan distribusi secara merata kepada negara yang membutuhkan,” kata Puan Maharani, Selasa (11/5/2021).

Puan pun mengimbau kepada negara yang memiliki surplus persediaan vaksin (suplus country) agar dapat berbagi kepada negara yang belum punya vaksin.

“Ini adalah waktu untuk tingkatkan solidaritas global,” ujarnya mengingatkan.

Menurut Legislator dari fraksi PDI Perjuangan ini, dunia masih perlu tingkatkan produksi vaksin dan percepat distribusi vaksin yang merata. Jika semua negara belum mendapat vaksin, dunia tidak akan aman, virus akan terus bermutasi dan menyebar.

Recent Posts

Dari Limbah Jadi Harapan, Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja

MONITOR, Jakarta - Rumah Tamadun, UMKM binaan Rumah BUMN Pertamina Pekanbaru sekaligus pemenang Pertamina UMK…

3 jam yang lalu

Kemenag Siapkan Program Pesantren Ramah Lingkungan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini menyiapkan program pesantren ramah lingkungan. Terobosan ini menjadi…

9 jam yang lalu

Partai Gelora: Indonesia Bisa Berselancar Dalam Kebijakan Tarif Dagang Trump

MONITOR, Jakarta - Dalam perdagangan internasional dan geoekonomi, setiap negara biasanya fokus pada kepentingan nasionalnya…

10 jam yang lalu

Dukungan Pertachem Dalam Hilirisasi Industri Strategis Nasional Menuju Swasembada Energi

MONITOR, Jakarta - Sebagai bagian dari komitmen nasional menuju swasembada energi dan penguatan industri hilir…

10 jam yang lalu

Presiden Jokowi dan Prabowo Komitmen Tinggi Bersama Wapresnya Berantas Korupsi dan Mafia Pangan

MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…

17 jam yang lalu

Junction Palembang Akan Dioperasikan dan Ditetapkan Tarif Pada 21 April 2025

MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…

19 jam yang lalu