Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan bersama Presiden Joko WIdodo (Foto: Jawa Pos)
MONITOR, Jakarta – Ditengah bulan suci Ramadan, Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan meminta agar pemerintah langsung turun tangan mengendalikan harga pangan.
Zulhas, demikian sapaannya, mewanti-wanti jangan sampai masyarakat mengeluh adanya kenaikan harga kebutuhan pangan ditengah masa pandemi ini.
“Harga kebutuhan pangan yang terkendali akan meringankan beban masyarakat yang saat ini tengah mengalami kesulitan akibat Pandemi,” kata Zulhas dalam keterangannya, Rabu (14/4/2021).
Wakil Ketua MPR RI ini juga memperingatkan agar jangan sampai ada segelintir pihak yang memanfaatkan situasi ini guna mencari keuntungan sendiri.
“Jangan sampai ada pihak-pihak yang mengambil keuntungan jangka pendek dengan menimbun barang, menahan pasokan dan mempermainkan harga pasar!” tandasnya mengingatkan.
MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…
MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…
MONITOR, Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) di seluruh Indonesia untuk…
MONITOR, Jakarta - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menegaskan komitmennya dalam mendukung program swasembada…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah menyesalkan peristiwa dugaan intimidasi oleh anggota…