INTERNASIONAL

Presiden Jokowi Kirim Belasungkawa Atas Kematian Pangeran Philip

MONITOR, Jakarta – Presiden Joko Widodo turut berduka cita atas meninggalnya Pangeran Philip, suami Ratu Elisabeth II. Duke of Edinburgh ini meninggal dunia di usianya yang kini mencapai 99 tahun pada Jumat, 9 April 2021 kemarin.

“Saya turut berduka cita atas meninggalnyaPangeran Philip, Duke of Edinburgh. Doa kami bersama Yang Mulia Ratu Elizabeth II, Keluarga Kerajaan dan orang-orang Inggris dalam suasana berduka ini,” ucap Jokowi dalam keterangan resminya, Sabtu (10/4/2021).

Ucapan belasungkawa pun terus mengalir dari berbagai pemimpin politik, anggota masyarakat, dan publik di seluruh dunia. Sebagaimana diketahui, Pangeran Philip menikah dengan Putri Elizabeth pada 1947, lima tahun sebelum dia menjadi Ratu, dan kini merupakan ratu yang paling lama bertakhta dalam sejarah Inggris.

Dari keterangan resmi Istana Buckingham menyebutkan: “Dengan sangat sedih, Yang Mulia Ratu mengumumkan kematian suami tercinta, Yang Mulia Pangeran Philip, Duke of Edinburgh.”

“Yang Mulia meninggal dengan tenang pagi ini di Kastil Windsor.” demikian penjelasan Istana.

Recent Posts

Sembuhkan Luka Batin, Penyuluh Agama Gelar Trauma Healing di Bireuen

MONITOR, Jakarta - Tawa anak-anak terdengar di sudut Kecamatan Kuta Blang, Kabupaten Bireuen. Di tengah…

1 jam yang lalu

Prabowo Minta Pelayanan Haji 2026 Dilakukan Transparan dan Akuntabel

MONITOR, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Haji (Kemenhaj) berkomitmen untuk mengoptimalkan pelayanan dan meningkatkan akuntabilitas…

2 jam yang lalu

Baleg DPR Pastikan Revisi UU Hak Cipta Lindungi Karya Intelektual

MONITOR, Jakarta - Badan Legislasi (Baleg) DPR RI terus melakukan harmonisasi dan menyerap aspirasi publik…

4 jam yang lalu

Kemenag Terbitbitkan Regulasi Penegerian Widyalaya Swasta sebagai Upaya Pemerataan Layanan Pendidikan Keagamaan Hindu

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menerbitkan Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 51 Tahun 2025 tentang…

5 jam yang lalu

Menag: Perbedaan Mazhab Jangan Jadi Alat Memecah Belah Bangsa

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menegaskan peran strategis Kementerian Agama dalam menjaga persatuan…

5 jam yang lalu

Haji 2026, Menhaj Tekankan Ketepatan Waktu dan Perlindungan Jemaah

MONITOR, Jakarta - Menteri Haji dan Umrah (Menhaj) Republik Indonesia, Mochamad Irfan Yusuf, menegaskan bahwa…

6 jam yang lalu