KEUANGAN

Sri Mulyani: Neraca Perdagangan RI Kembali Surplus USD 3,97 Miliar

MONITOR, Jakarta – Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan indikator ekonomi Indonesia kini menunjukkan perbaikan, sejalan dengan upaya pemerintah untuk mengakselerasi vaksinasi, menjaga disiplin kesehatan dengan pembatasan mikro dan menerapkan 3M.

Ia juga menjelaskan neraca perdagangan Indonesia kembali surplus sebesar USD 3,97 miliar, bahkan lebih tinggi dibandingkan dengan Januari – Februari 2020 sebelum terjadi pandemi.

“Kinerja ekspor juga membaik, karena dipengaruhi oleh tren harga komoditas yang mulai kembali meningkat. Mobilitas masyarakat terus meningkat,” kata Sri Mulyani, Rabu (24/3/2021).

Menurutnya, hal ini terlihat dari mobilitas transportasi dan tempat perbelanjaan retail. Ditambah keyakinan konsumen terhadap perekonomian juga mengalami perbaikan.

“Melalui kebijakan perlinsos, program stimulus kelas menengah, serta percepatan program vaksinasi, diharapkan akan semakin mempercepat pemulihan ekonomi,” imbuh mantan Direktur Pelaksana Bank Dunia ini.

Recent Posts

Sutan Ahyar Rajabi, Ketua Komisariat PMII UID Jadi Wisudawan Terbaik ke-19

MONITOR, Jakarta - Gelaran Wisuda ke-19 Universitas Islam Depok (UID) pada Sabtu (17/01/2026) menjadi momen…

2 jam yang lalu

DPR Minta Audit Maintenance Pesawat IAT yang Hilang Kontak di Makassar

MONITOR, Jakarta - Komisi V menyoroti hilangnya kontak pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport…

3 jam yang lalu

Inovasi Cimanis, Permen Pereda Insomnia Karya MAN 13 Jakarta di IPB

MONITOR, Bogor - Siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 13 Jakarta berhasil menciptakan inovasi permen herbal…

4 jam yang lalu

Mentan Amran: Hilirisasi Ayam Terintegrasi di Bone Untungkan Peternak, Ekonomi Daerah Tumbuh

MONITOR, Bone - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan program hilirisasi ayam terintegrasi di…

5 jam yang lalu

Strategi Menhaj dan Gubernur NTB; Manfaatkan Empty Flight Tarik Turis Saudi

MONITOR, Mataram - Optimalisasi potensi ekonomi daerah di Indonesia dipandang sangat strategis untuk dapat diintegrasikan…

8 jam yang lalu

UIN Ar-Raniry Siapkan 9 Gedung Baru, Targetkan Tambah 14 Ribu Mahasiswa

MONITOR, Jakarta - Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh menyiapkan langkah strategis untuk memperkuat…

10 jam yang lalu