BERITA

Menkumham Kantongi Susunan Nama Pengurus DPP PPP

MONITOR, Jakarta – Ketua Umum PPP terpilih Suharso Monoarfa akhirnya menyerahkan daftar susunan nama-nama pengurus DPP PPP ke Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Hamonangan Laoly.

Surat kepengurusan itu diserahkan Suharso, pada Selasa 9 Februari 2021 sore kemarin.

“Saya menerima Ketua Umum PPP terpilih Suharso Monoarfa yang menyerahkan susunan pengurus Dewan Pimpinan Pusat partai berlambang Ka’bah,” ungkap Yasonna Laoly, usai menerima kedatangan rombongan pengurus PPP.

Yasonna mengaku, dalam pertemuan yang berlangsung sekitar sejam itu, mereka saling berbagi cerita dan kenangan persahabatan antara keduanya.

“Hubungan kami berdua memang sudah terjalin cukup lama. Kami sama-sama pernah duduk di Komisi II DPR RI periode 2004-2009. Banyak peristiwa yang kami alami bersama dan semuanya terasa menyenangkan saat dikenang kembali,” tutur Yasonna.

Recent Posts

Kemenperin Gandeng Australia Cetak SDM Industri Furnitur yang Kompeten Digital

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian semakin memacu kinerja industri furnitur dalam negeri guna menaikkan kontribusinya…

5 jam yang lalu

Dukung Kelancaran Arus Balik Lebaran 2025, Hutama Karya Masih Gratiskan Ruas Tol Trans Sumatera

MONITOR, Sumatera - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) terus berkomitmen memberikan pelayanan terbaik bagi…

6 jam yang lalu

Timnas U-17 Taklukkan Korsel, Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Garuda Muda

MONITOR, Jakarta - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengapresiasi perjuangan skuad Garuda Muda yang berlaga…

7 jam yang lalu

Mgr Petrus Turang Wafat, Menag: Kita Kehilangan Tokoh Kemanusiaan

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar mendatangi Gereja Katedral, Jakarta, untuk melayat Uskup Emeritus…

15 jam yang lalu

Pangkoopsud II Sambut Kedatangan dan Keberangkatan Menhan di Makassar

MONITOR, Makassar - Panglima Komando Operasi Udara II Marsda TNI Deni Hasoloan S., menyambut kedatangan…

18 jam yang lalu

Semua Biaya PPG PAI Kemenag Ditanggung Pemerintah

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) menegaskan bahwa semua biaya untuk Pendidikan Profesi Guru (PPG)…

21 jam yang lalu