PERISTIWA

Sungai Meluap, Begini Penampakan Kota Medan Terendam Banjir

MONITOR, Medan – Banjir merendam kota Medan sejak Kamis hingga Jumat, 4 Desember 2020. Intensitas curah hujan yang cukup tinggi menyebabkan kota ini terendam akibat sungai meluap dan tanggul jebol.

Pemerintah setempat melaporkan sebanyak 2.773 unit rumah terendam banjir, 1.983 KK dan 5.965 jiwa yang tersebar di 7 kecamatan dan 13 kelurahan terpaksa mencari pertolongan.

Sementara di Kabupaten Deliserdang, banjir menimpa Desa Tanjungselamat dengan jumlah 500 rumah yang terendam banjir.

Sedangkan di Kota Binjai, sebanyak 3.374 KK di 5 kecamatan terdampak banjir. Hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan meluapnya DAS Bingai dan DAS Mencirim di Kota Binjai. Seorang warganet @jm30ardiansyah memberikan potret kondisi terkini melalui sebuah drone.

“Ini penampakan sungai belawan di daerah binjai dari ketinggian 100m menggunakan drone yg saya ambil. Ketinggian air bervariasi mulai dari 10 cm s/d 150 cm,” sebagaimana dikutip MONITOR, dalam akun Twitternya @jm30ardiansyah, Sabtu (5/12).

Recent Posts

Jasa Marga Sukses Melayani 5,8 Juta Kendaraan Lewati Jalan Tol Jasa Marga Group Periode Libur Nataru 2025/2026

MONITOR, Jakarta - Direktur Utama Jasa Marga Rivan A. Purwantono menyampaikan PT Jasa Marga (Persero)…

54 menit yang lalu

Rekor! 10.747 Santri Ikuti Imtihan Wathani Pendidikan Diniyah Formal 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Ujian Akhir Pendidikan Diniyah Formal Berstandar Nasional…

1 jam yang lalu

Kemenhaj Tetapkan Formula Baru Petugas Haji Khusus 2026, Lebih Akuntabel

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menetapkan pembagian petugas Haji Khusus berdasarkan ketentuan…

2 jam yang lalu

Kemenag Buka Seleksi Madrasah Unggulan 2026, Daftar Online Sekarang!

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama membuka pendaftaran seleksi nasional murid baru pada madrasah unggulan untuk…

6 jam yang lalu

Menteri Agus Tetapkan 15 Program Aksi Kemenimipas 2026

MONITOR, Jakarta - Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, memberikan penguatan awal tahun 2026…

11 jam yang lalu

KKP Raih ISO 9001:2015, Perkuat Mutu Ekspor Perikanan di 2026

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di awal tahun 2026 meraih sertifikat ISO…

14 jam yang lalu