PERDAGANGAN

Minim Sentimen, IHSG Rawan Terkoreksi

MONITOR, Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) perdagangan hari ini, Jumat (13/11), masih akan melanjutkan koreksi lanjutan.

“Pergerakan IHSG hari ini berdasarkan indikator MACD masih menunjukkan sinyal positif. Meskipun demikian, stochastic maupun RSI sudah terjadi overbought atau jenuh beli,” kata analis Binaartha Sekuritas, Nafan Aji, dalam risetnya.

Di sisi lain, terlihat pola evening star candlestick pattern yang mengindikasikan adanya potensi koreksi lanjutan pada pergerakan IHSG hari ini.

Menurut Nafan, berdasarkan rasio fibonacci pergerakan IHSG hari ini akan bergerak di support maupun resistance pada kisaran 5.381,95 hingga 5.529,96.

Sedangkan saham-saham yang bisa menjadi pertimbangan investor diantaranya, PT BRI Agroniaga Tbk (AGRO), PT BPD Jawa Barat Tbk (BJBR), PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (CPIN), PT Gudang Garam Tbk (GGRM), PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL), PT Kalbe Farma Tbk (KLBF).

Recent Posts

100.000 Visa Haji Reguler Terbit, Jemaah Masuk Asrama 1 Mei

MONITOR, Jakarta - Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama Hilman Latief menyatakan…

8 jam yang lalu

KKP Berhasil Tambah Kuota Tangkap Tuna untuk Indonesia di Sidang IOTC

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil menambah kuota tangkapan tiga jenis tuna…

10 jam yang lalu

Menteri Agama Imbau Jemaah Haji Doakan Palestina

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar menekankan agar para jemaah haji Indonesia tidak bersikap…

15 jam yang lalu

Kementan Perkuat Serapan dan Stabilisasi Harga Telur di Tingkat Peternak

MONITOR, Blitar - Kementerian Pertanian (Kementan) terus memperkuat sinergi dengan berbagai pihak dalam menjaga keseimbangan…

17 jam yang lalu

Puan Usul Forum Parlemen Bela Palestina Diperluas Hingga Eropa dan Amerika Latin

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menghadiri forum diskusi kelompok parlemen negara-negara yang…

21 jam yang lalu

Jasa Marga Catat 165 Ribu Kendaraan Meninggalkan Jabotabek pada Libur Panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 165.466 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek…

21 jam yang lalu