MONITOR, Jakarta – Ditengah kondisi wabah Covid 19, kinerja satu tahun pemerintahan Joko Widodo dan Ma’ruf Amin mendapat sambutan baik. Salah satu pujian datang dari Wakil Ketua Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Ahmad Sahroni.
Ia mengapresiasi kinerja satu tahun pemerintahan Jokowi-Ma’ruf Amin, karena ditengah banyak hambatan, namun situasi keamanan di dalam negeri masih terjaga.
Misalnya, kasus narkoba selama satu tahun belakang ini polisi berhasil mengungkap 29 ribu kasus narkoba.
“Hal ini tidak lepas dari kinerja kepolisian Republik Indonesia yang berhasil menjaga keamanan hingga situasi tetap kondusif,” ujar Ahmad Sahroni.
Kendati demikian, Sahroni tak menampik masih ada catatan terkait bidang hukum dan HAM yang dikritik oleh publik. Namun hal tersebut menurutnya tidak masalah.
“Dalam demokrasi, kritik dan masukan untuk pemerintah merupakan hal yang normal dan justru harus dihargai,” tukas Sahroni.
MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) meyakinkan otoritas Amerika Serikat terkait mutu dan…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi II DPR RI Ahmad Irawan menyoroti kasus penangkapan Gubernur Bengkulu…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani berharap peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024…
MONITOR, Jakarta - Koperasi sebagai tonggak pemberdayaan masyarakat, telah membuktikan bahwa ekonomi yang kuat dapat…
MONITOR, Banten - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku kaget…
MONITOR, Jakarta – Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kementerian Imipas) menyerahkan bantuan untuk pengungsi erupsi Gunung Lewotobi di Lembata, Nusa Tenggara…