PERDAGANGAN

IHSG Berpotensi Rebound, Saham Ini Bisa Jadi Incaran

MONITOR, Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Jumat (11/9), berpotensi rebound, namun tekanan jual masih cukup besar.

Analis Reliance Sekuritas, Lanjar Nafi mengatakan, indikator stochastic pergerakan IHSG hari ini menjenuh dengan %K yang mulai rebound mencoba membentuk golden-cross mengiringi momentum RSI(14) yang masuk pada area oversold. Potensi rebound IHSG hari ini masih ada namun tekanan jual masih cukup besar.

“Diperkirakan secara teknikal IHSG hari ini berpotensi mencoba bertahan kuat di atas level 4.820 dan mencoba kembali bergerak di atas 4.900,” katanya dalam risetnya.

Lanjar memproyeksikan, pergerakan IHSG hari ini akan berada pada support resistance 4.800-4.950.

Sedangkan saham-saham yang dapat menjadi pertimbangan investor di antaranya, BBTN, BBRI, BMRI, BBCA, KLBF, PGAS, TLKM, JSMR.

Recent Posts

Kemenag Dorong Ekosistem Ekonomi Pesantren Melalui Program Kampung Keren

MONITOR, Jakarta - Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama terus memperkuat program Kemandirian Pesantren sebagai…

1 jam yang lalu

Komisi X DPR Soroti Kecurangan Pengondisian Nilai Rapor di SPMB 2025

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR RI Lalu Hadrian Irfani mengatakan pihaknya akan…

1 jam yang lalu

Ketiga Kalinya, Dirut Jasa Marga Kembali Berikan Diskon Tarif Tol 20 Persen di 12 Ruas Tol Strategis Jasa Marga

MONITOR, Jakarta - Direktur Utama PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Rivan Achmad Purwantono kembali menunjukkan…

3 jam yang lalu

Menteri UMKM Berharap Alfamart Run Jadi Ajang Kolaborasi untuk Kembangkan UMKM

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman berharap ajang "Alfamart…

5 jam yang lalu

Empat Mantan Anggota OPM Resmi Berikrar Setia pada NKRI

MONITOR, Jakarta - Komitmen TNI dalam membangun perdamaian dan memperkuat persatuan di Tanah Papua kembali…

6 jam yang lalu

PT Jasamarga Transjawa Tol Gencarkan Sosialisasi Zero ODOL di Ruas Jalan Tol Palimanan-Kanci

MONITOR, Cirebon - Dalam upaya mendukung program nasional Zero ODOL (Over Dimension Over Loading), PT…

8 jam yang lalu