Categories: MEGAPOLITAN

Pemkot Depok Izinkan Mal Buka 16 Juni

MONITOR, Depok – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok akhirnya mengizinkan pusat perbelanjaan atau mal dibuka pada 16 Juni 2020 mendatang.

Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan, adapun izin diberikan, usai dirinya menggelar rapat dengan Forum Koordinasi Pimpina Daerah (Forkopimda) Kota Depok.

“Hasil rapatnya, menyepakati pembukaan mal dilaksanakan sesuai rencana, yaitu pada 16 Juni 2020, dengan kapasitas 50 persen,” kata Wali Kota Depok Mohammad Idris, melalui siaran persnya, Minggu (14/6).

Namun demikian, Idris mengatakan, pengelola pusat perbelanjaan atau mal diwajibkan menerapkan protokol kesehatan yang telah ditentukan.

Karena itu, lanjut Idris, kepada pengelola mal, nantinya diwajibkan untuk membuat fakta integritas.

“Jika melanggar, harus siap untuk dilakukan penutupan kembali,” ujarnya.

Recent Posts

Puan: Bersama Pemuda, DPR Kawal Demokrasi dan Masa Depan Bangsa

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyatakan bahwa peringatan Hari Sumpah Pemuda 2025…

33 menit yang lalu

Kementerian UMKM Gandeng ADKASI Perkuat Penyaluran KUR di Daerah

MONITOR, Jakarta - Kementerian Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mendorong keterlibatan Anggota Dewan Kabupaten…

2 jam yang lalu

Terima Kunjungan DPR, Civitas Academica UPH Beri Masukan soal Diplomasi Perlindungan bagi PMI

MONITOR, Jakarta - Indonesia merupakan salah satu negara pengirim tenaga kerja terbesar di kawasan Asia…

3 jam yang lalu

Peringati Sumpah Pemuda, Wamenag: ASN Kemenag Harus Hadir untuk Bangsa dan Negara

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Syafi’i memimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda…

3 jam yang lalu

Sekjen Kemenag: UIN Banten Harus Sinergi dengan Pemprov Jadi Pionir Solusi

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal Kementerian Agama (Sekjen Kemenag) Kamaruddin Amin meminta Universitas Islam Negeri…

4 jam yang lalu

PT S2P dan Koperasi UBSK Sinergi Bangun Ekonomi Desa

MONITOR, Jakarta - Banyak desa di Indonesia memiliki potensi ekonomi lokal yang besar, namun seringkali…

5 jam yang lalu