MEGAPOLITAN

Cegah Corona, Wakil Wali Kota Depok Ajak ASN Jaga Kebersihan

MONITOR, Depok – Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna mengimbau kepada seluruh ASN di lingkungan Pemkot Depok untuk senantiasa menjaga kebersihan, baik di rumah maupun di tempat bekerja.

Hal tersebut, kata Pradi, salah satu cara guna mengantisipasi terjangkitnya virus korona.

“Jaga kebersihan dimulai dari rumah kita sendiri. Jangan sampai ada tumpukan sampah yang menyebabkan timbulnya penyakit,” kata Pradi saat apel pagi sekaligus olahraga bersama dengan para ASN di lapangan Balai Kota Depok, Jumat (6/3).

Selain menjaga kebersihan di rumah, kata Pradi, kebersihan di lingkungan kantor tempat bekerja juga harus diperhatikan

“Jangan sampai ada tumpukan map map yang berdebu akibat lama tidak dibersihkan. Ini akan menjadi penyakit. Jangan lupa siapkan juga cairan untuk cuci tangan,” ujarnya.

Recent Posts

Komisi X DPR soal TNI Masuk Kampus, Bentuk Intervensi Kebebasan Akademik

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi X DPR RI, Bonnie Triyana turut menyoroti tindakan personel Tentara…

27 menit yang lalu

Dukung Dibuatnya TPF, DPR: Negara Harus Hadirkan Keadilan Bagi Eks Pemain Sirkus OCI Taman Safari

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi III DPR Gilang Dhielafararez mendorong agar kasus dugaan penganiayaan dan…

1 jam yang lalu

210.558 Jemaah Lunasi Biaya Haji Reguler, Tiga Provinsi Belum 100 Persen

MONITOR, Jakarta - Hari pertama tahap perpanjangan pelunasan, 1.199 jemaah reguler lunasi Biaya Perjalanan Ibadah…

3 jam yang lalu

Dirut LPDB: Penyaluran Dana Bergulir LPDB Patuh Regulasi

MONITOR, Jakarta - Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB) menyambut baik atas penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan…

3 jam yang lalu

Kementerian Imipas Laksanakan Panen Perdana Program Ketahanan Pangan di Nusakambangan

MONITOR, Cilacap - Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, melaksanakan panen perdana hasil program…

3 jam yang lalu

Menteri UMKM Apresiasi Ajang IPPA Fest sebagai Wujud Dukungan Karya Warga Binaan

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengapresiasi terselenggaranya ajang…

4 jam yang lalu