Kepala Badan Pemenangan Pemilu Partai Demokrat Andi Arief
MONITOR, Jakarta – Politikus Demokrat Andi Arief menilai Pemprov Jakarta sudah memiliki protokol penanganan virus Corona. Meskipun ia mengakui, aturannya belum sempurna.
Namun ia mengatakan, hal itu bisa dibantu dengan keberadaan teknologi saat ini.
“Meski belum sempurna, Jakarta sudah memiliki Protokol penanganan virus Corona. Teknologi bisa membantu melengkapi,” kata Andi Arief dalam keterangannya, pagi ini, Rabu (4/3).
Ia mengatakan, banyak sekali aktifitas di ruang publik yang perlu diberikan pemeriksaan secara khusus untuk mengantisipasi penyebaran virus Corona. Untuk itu, ia menekankan bahwa adanya SOP sangatlah diperlukan.
“Aktifitas keramaian di gedung, pasar, mall, sekolah hotel dibuat standarnya, ada pemeriksaan. Aktifitas bisa jalan, jika ada SOP. Sehingga Jakarta bukan kota mati,” pungkasnya.
MONITOR, Jakarta - Rumah Tamadun, UMKM binaan Rumah BUMN Pertamina Pekanbaru sekaligus pemenang Pertamina UMK…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini menyiapkan program pesantren ramah lingkungan. Terobosan ini menjadi…
MONITOR, Jakarta - Dalam perdagangan internasional dan geoekonomi, setiap negara biasanya fokus pada kepentingan nasionalnya…
MONITOR, Jakarta - Sebagai bagian dari komitmen nasional menuju swasembada energi dan penguatan industri hilir…
MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…
MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…