BERITA

Tsamara Amany: Kinerja Anies soal Banjir Layak Dievaluasi secara Serius

MONITOR, Jakarta – Dua bulan terakhir, banjir di Ibu Kota terus disorot. Pasalnya, hujan dengan intensitas tinggi ini hampir menyebabkan sejumlah wilayah di Jakarta tenggelam.

Banjir di Jakarta pun menuai sorotan dari politikus muda PSI, Tsamara Amany Alatas. Ia mengatakan, sudah saatnya kinerja Gubernur DKI Anies Baswedan dievaluasi.

Tsamara bahkan meminta agar para pendukung fanatik Anies berhenti untuk menyanjung apalagi membela mati-matian.

“Kinerja Pak Anies soal banjir layak dievaluasi secara serius. Sudah waktunya para pendukungnya berhenti membela,” ujar Tsamara dalam keterangannya, Jumat (28/2).

Terkait penanganan banjir Jakarta yang kurang maksimal ini, Tsamara pun meminta Anies untuk berani mengakui kekurangannya kepada publik serta menjelaskan rencana yang akan dilakukannya dalam mengatasi banjir.

“Kalau memang Pak Gub Anies seorang pemimpin, akui kekurangan dan kesalahannya. Jelaskan pd publik apa rencana beliau atasi banjir,” tukas Ketua DPP PSI ini.

Recent Posts

DPR Buka Masa Sidang, Puan Soroti Perang Dagang Buntut Kebijakan Trump

MONITOR, Jakarta - DPR RI hari ini membuka Masa Persidangan III Tahun Sidang 2024-2025 setelah…

37 menit yang lalu

Kisah Dokter Cantik Alumni MAN Asahan Berhasil Raih Gelar Impian

MONITOR, Jakarta - Perjalanan meraih impian sering kali melewati banyak rintangan dan berhasil mewujudkannya adalah…

54 menit yang lalu

Jordan Thompson Resmi Bergabung dengan Jakarta Pertamina Enduro

MONITOR, Jakarta - Jakarta Pertamina Enduro (JPE) resmi merekrut salah satu opposite terbaik dunia, Jordan Thompson.…

1 jam yang lalu

Sehari Jelang Penutupan, 208.514 Jemaah Reguler Lunasi Biaya Haji

MONITOR, Jakarta - Tahap II Pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) menyisakan satu hari. Proses…

2 jam yang lalu

Kemenperin Miliki Fasilitas Produksi Obat Bahan Alam

MONITOR, Jakarta - Industri obat bahan alam (OBA) Indonesia masih mencatatkan kinerja yang baik di…

3 jam yang lalu

Susun Regulasi, Kemenag siapkan Ma’had Aly menjadi Pusat Keilmuan

MONITOR, Depok - Kementerian Agama (Kemenag) RI melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam terus memacu percepatan…

6 jam yang lalu