Warga Cakung Jakarta Timur (Jaktim) melakukan aksi demo kepada pengelola Komplek Jakarta Garden City (JGC).
MONITOR, Jakarta β Warga Cakung Jakarta Timur (Jaktim) ngamuk. Mereka melakukan aksi demo kepada pengelola Komplek Jakarta Garden City (JGC).
Berdasarkan informasi yang dihimpun, warga mengamuk karena menduga keberadaan Komplek JGC menjadi penyebab banjir di lingkungan mereka.
Warga pun mengamuk dan merusak sejumlah kaca kantor pengelola JGC.
Warga memadati jalan di Kompleks JGC. Pasukan gabungan TNI dan Polri sebanyak 1 SST telah berada di lokasi.
βIni persoalan pintu air bang, warga maunya ditutup, Tapi pihak JGC buka jadi air ke pemukiman warga semua,β ujar salah seorang warga di lokasi, Selasa (25/2).
Akibat pintu air yang dibuka warga Kampung Tambun Rengas Kelurahan Cakung Timur, Jakarta Timur kebanjiran.
MONITOR, Jakarta - Pelatihan dan Pendidikan (Diklat) Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Tahun…
MONITOR, Jakarta - Kabar baik datang dari Kementerian Agama di awal 2026. Bantuan Subsidi Upah…
MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menetapkan Eks Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil…
MONITOR, Jakarta - Penasihat hukum mantan Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas (Gus Yaqut), angkat…
MONITOR, Gaza β Sudah tiba di Jalur Gaza, dua relawan Emergency Medical Team (EMT) MER-C…
MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan pembangunan Zona Integritas bukan sekadar pemenuhan syarat…