BERITA

Kabar Duka, Pendiri Demokrat Ventje Rumangkang Tutup Usia

MONITOR, Jakarta – Kabar duka menyelimuti kader Partai Demokrat sepenjuru Tanah Air. Pagi ini, penggagas sekaligus pendiri Partai Demokrat Ventje Rumangkang dikabarkan meninggal dunia.

Informasi tersebut diperoleh Kepala Divisi Komunikasi Publik Partai Demokrat, Imelda Sari, dari putri almarhum yakni Vera Febianti Rumangkang.

“Telah berpulang Penggagas dan Pendiri Partai Demokrat Bapak Ventje Rumangkang pada pagi ini pukul 05.50, tanggal 24 Februari 2020,” ujar Imelda dalam keterangannya, Senin (24/2).

Lebih lanjut ia mengungkapkan, jenazah almarhum kini berada di Rumah Duka RS Siloam Semanggi, Jakarta Pusat. Rencananya, jenazah Ventje akan dimakamkan di kompleks pemakaman San Diego Hills pada Kamis, 27 Februari 2020 mendatang.

“Rumah Duka RS Siloam Semanggi, Jakarta Pusat. Dimakamkan di San Diego Hills Kamis 27 Februari 2020,” terang Imeld.

Recent Posts

Kosmetik Berbahaya Marak di Pasaran, Puan: Perlindungan Konsumen Harus Dijamin

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani menyoroti temuan 16 item kosmetik yang terbukti…

2 jam yang lalu

Pasca Lebaran Roojai Catat Klaim Asuransi Mobil Melonjak, Apa Penyebabnya?

MONITOR, Jakarta - Lebaran selalu identik dengan mudik, tradisi tahunan yang membuat jutaan orang pulang…

2 jam yang lalu

Donald Trump Protes Kebijakan Halal Indonesia, PBNU Minta AS Ikut Aturan

MONITOR, Jakarta - Presiden Amerika Serikat, Donald Trump protes terhadap kebijakan halal yang diterapkan Indonesia…

4 jam yang lalu

Komisi X DPR Berduka Paus Fransiskus Tiada, Harap Semangat Majukan Pendidikan Tetap Menyala

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi X DPR RI, MY Esti Wijayanti sangat berduka atas…

5 jam yang lalu

Menag Tulis Pesan Duka di Kedutaan Vatikan atas Berpulangnya Paus Fransiskus

MONITOR, Jakarta - Langit Jakarta masih berawan ketika Menteri Agama Republik Indonesia, Nasaruddin Umar, melangkah…

5 jam yang lalu

Raker dengan OIKN, DPR Singgung Soal Lorem Ipsum Dolor Amet di Tugu Titik 0 IKN

MONITOR, Jakarta - Tulisan “Lorem Ipsum Dolor Amet” di tugu Titik 0 IKN yang beberapa…

6 jam yang lalu