BERITA

Asap Mengepul di Gedung Nusantara III DPR, Lima Mobil Damkar Dikerahkan

MONITOR, Jakarta – Alarm peringatan kebakaran di Gedung Nusantara III DPR RI berbunyi sangat keras, pada Senin (24/2). Bunyi itu terjadi ketika asap memenuhi ruang lobi utama Nusantara III dimana tempat pimpinan MPR, DPR, dan DPD berkerja.

Sontak para pegawai yang dan awak media yang berada di lokasi berhamburan ke luar gedung, usai pihak keamanan dalam (Pamdal) ikut melakukan evakuasi.

“Semuanya keluar!,” teriak panik sejumlah orang yang lari berhamburan.

Sebut beberapa orang, asap muncul dari lantai 2 gedung Nusantara III.

“Asap lantai 2,” ujarnya.

Setidaknya, ada lima kendaraan pemadam kebakaran yang dikerahkan untuk melakukan pemadam dan penyisiran.

“5 unit kendaraan pemadam, dan sekarang sedang dilakukan penyisiran,” ujar salah satu sumber di lokasi kejadian.

Recent Posts

Aksi Taruna Akademi TNI Bersihkan Sekolah Pascabanjir Aceh Tamiang

MONITOR, Aceh Tamiang - Taruna Akademi TNI yang tergabung dalam Satuan Tugas Taruna (Satgastar) Latsitarda…

3 jam yang lalu

Kepala Barantin Bersama Mentan Tindak Tegas Pemasukan Beras Tanpa Dokumen Karantina

MONITOR, Karimun - Kepala Badan Karantina Indonesia (Barantin) mendampingi Menteri Pertanian Republik Indonesia dalam kunjungan…

9 jam yang lalu

Menhaj Irfan Yusuf: Integritas ASN Fondasi Utama Layanan Haji

MONITOR, Jakarta - Menteri Haji dan Umrah Republik Indonesia, Mochamad Irfan Yusuf, menekankan pentingnya perubahan…

12 jam yang lalu

Tembus Rp270,9 Triliun, DKI Jakarta Kuasai Investasi Dalam Negeri

MONITOR, Jakarta - Provinsi DKI Jakarta kembali menunjukkan perannya sebagai magnet utama investasi dalam negeri.…

15 jam yang lalu

Wujud Toleransi, 57 Siswa Kristen-Katolik Sekolah di MIN 3 Sumba Timur

MONITOR, Jakarta - Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 3 Sumba Timur menjadi tempat belajar bersama bagi…

16 jam yang lalu

SETARA Institute: Pelibatan TNI dalam Penanggulangan Terorisme Ancam Supremasi Sipil dan Kepastian Hukum

MONITOR, Jakarta — Ketua Dewan Nasional SETARA Institute, Hendardi, menilai pelibatan Tentara Nasional Indonesia (TNI)…

17 jam yang lalu