BUMN

14 Tahun Tulus Melayani, PT Pertamina Berbagi dengan Ratusan Anak Yatim Piatu

MONITOR, Bogor – Seratus anak yatim piatu begitu senang menerima santunan bersama Direktur Keuangan dan SDM PT Pertamina Retail (PTPR) Azwani dan PTPR di SPBU COCO 31.161.13 di Jln. Tentara Pelajar Cimanggu, Bogor, Sabtu (1/2).

Pemberian santunan tersebut merupakan salah satu rangkaian kegiatan dari perayaan HUT ke-14 PTPR yang jatuh pada tanggal 1 Februari 2020. Sebanyak 260 paket perlengkapan sekolah diberikan kepada anak yatim piatu di lima titik, yakni Bandung, Bogor, Batam, Semarang, dan Surabaya.

Direktur Keuangan dan SDM PTPR Azwani mengatakan kegiatan ini sebagai bentuk rasa syukur perusahaan atas nikmat yang Tuhan berikan sehingga sampai saat ini bisnis PTPR terus tumbuh.

“Kami selalu berupaya memberikan yang terbaik dalam setiap bisnisnya dan memberi manfaat bagi masyarakat di sekitar wilayah operasi PTPR. Dengan berbagi kepada anak anak yatim piatu, kami berharap PTPR semakin menjadi perusahaan maju yang penuh keberkahan,” kata Azwani.

Recent Posts

Cek Hotel dan Bus Jemaah di Makkah, Menag: Semua Baik, Semoga Bisa Beri Layanan Terbaik

MONITOR, Makkah - Tiba hari ini di Makkah, Menag Yaqut Cholil Qoumas memilih untuk langsung…

2 jam yang lalu

Pimpin Diskusi MIKTA, Puan Harap Sektor Perdagangan Mampu Mengentaskan Kemiskinan

MONITOR, Jakarta - Dalam pertemuan Parlemen Negara MIKTA (Meksiko, Indonesia, Korea Selatan, Turki, dan Australia)…

4 jam yang lalu

Amankan Produksi Padi Tahun 2024, Kementan Lakukan Percepatan Tanam serta Kendalikan Hama di Subang dan Purwakarta

MONITOR, Purwakarta – Kementerian Pertanian RI melalui Direktorat Jenderal Tanaman Pangan terus bekerja tanpa henti…

6 jam yang lalu

Aksi Bela Palestina, UMC Bersama 172 Kampus Muhammadiyah se-Indonesia sampaikan 8 Sikap

MONITOR, Jabar - Ratusan Kampus Muhammadiyah menggelar Aksi Bela Palestina serentak di 172 kampus Muhammadiyah-Aisyiyah…

7 jam yang lalu

Kisruh Buntut Ibadah di Pamulang Tangsel, Begini Respon Dirjen Bimas Katolik!

MONITOR, Tangsel - Ribut antarwarga terjadi di Jalan Ampera, Babakan, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel) pada…

7 jam yang lalu

LaNyalla Minta Pemda Koordinasi Mitigasi dengan BRIN dan BMKG

MONITOR, Jakarta - Peningkatan cuaca ekstrem di Indonesia secara signifikan akhir-akhir ini menjadi perhatian Ketua…

9 jam yang lalu