PEMERINTAHAN

Cukup Siapkan Dana 8 Juta, Menag Janji Umrahkan Korban First Travel

MONITOR, Jakarta – Duka para jamaah umroh yang menjadi korban penipuan First Travel menjadi bahan kajian pemerintah. Menteri Agama Fachrul Razi belakangan mengumbar janji akan memberangkatkan para korban.

Korban bakal diberangkatkan Menag secara bertahap melalui travel umrah. Janji tersebut diungkapkan Fachrul dalam forum Rapat Dengar Pendapat bersama Komisi VIII DPR, Kamis (29/11) kemarin.

Fachrul mengatakan, pihaknya akan menginventarisir seluruh jamaah yang menjadi korban. Kendati demikian, ia meminta agar jamaah juga menyiapkan dana tambahan supaya bisa berangkat.

“Kemudian nanti kami coba inventarisasi. Setelah kami inventarisasi, katakanlah ketemu nggak terlalu banyak dia misalkan bayarnya hanya Rp 12 juta,” ujar Fachrul Razi dalam forum tersebut.

“Sebetulnya kita katakan (biaya umrah) paling sedikit Rp 20 juta. Mungkin kita minta dia tambah Rp 8 juta,” tambahnya.

Recent Posts

PT Jasamarga Transjawa Tol Gencarkan Sosialisasi Zero ODOL di Ruas Jalan Tol Palimanan-Kanci

MONITOR, Cirebon - Dalam upaya mendukung program nasional Zero ODOL (Over Dimension Over Loading), PT…

1 jam yang lalu

Menag Terima Taj Yasin, Jateng Siap Jadi Tuan Rumah MTQ Nasional 2026

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Nasaruddin Umar menerima audiensi Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj…

2 jam yang lalu

DPR Dorong Fasum Terdampak Bencana Cepat Diperbaiki, Sistem Peringatan Dini Diefektifkan

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI, Andi Iwan Darmawan Aras menyampaikan keprihatinan…

4 jam yang lalu

Prof Rokhmin: Indonesia Emas 2045 Bukan Angan-angan, MAI Harus Jadi Motor Utama Bangun Industri Akuakultur

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI, Prof. Rokhmin Dahuri, menyerukan kebangkitan sektor kelautan…

4 jam yang lalu

Minyak Atsiri Indonesia Menduduki Peringkat ke-8 Dunia

MONITOR, Jakarta - Indonesia memiliki potensi luar biasa dalam pengembangan industri minyak atsiri, karena didukung…

6 jam yang lalu

TNI Hormati Keputusan Pemerintah Tunjuk Mayjen Ahmad Rizal Ramadhani jadi Dirut Bulog

MONITOR, Jakarta - Tentara Nasional Indonesia (TNI) menghormati dan mendukung penuh keputusan pemerintah yang menunjuk…

7 jam yang lalu