Categories: BERITA

Kapolda Papua: Wamena Sudah Kondusif, Masyarakat Mulai Beraktifitas Normal

MONITOR, Jayapura – Pasca rusuh yang terjadi di Wamena sepekan lalu, Kapolda Papua Irjen Pol. Paulus Waterpauw kini memastikan bahwa wilayah Wamena sudah aman dan kondusif.

Paulus menyatakan, masyarakat di Wamena pun sudah melakukan aktifitasnya secara normal sejak hari Senin, 7 Oktober 2019 kemarin. Jenderal bintang dua ini menambahkan, dari mulai pelajar, birokrat, ASN, dan masyarakat profesi lainnya sudah mulai beraktifitas kembali.

“Bupati dan ASN memulai aktifitasnya hari Senin kemarin, sambil melakukan recovery dan rehabilitas, semua aktifitas warga sudah harus bergerak,” ujar Irjen Paulus kepada wartawan.

Paulus juga mengatakan, aktifitas normal juga terlihat di sejumlah sekolah-sekolah dan perkantoran hingga Pemkab Jayapura.

Recent Posts

Tanggapi Usulan KPU dan Bawaslu Jadi Ad Hoc, DPR: Evaluasi Harus

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi II DPR RI Zulfikar Arse Sadikin menanggapi adanya usulan…

2 jam yang lalu

Gelar Rakor di Jeddah, Menag: Persiapkan Pelaksanaan Haji 2025

MONITOR, Jakarta - Menag Nasaruddin Umar hari ini, Minggu (24/11/2024), menggelar Rapat Koordinasi di Kantor…

4 jam yang lalu

Live Streaming Ipswich Town vs Manchester United, Sekarang!

MONITOR, Jakarta - Berikut jadwal sepakbola malam ini menyajikan laga menarik antara Ipswich Town bertemu…

12 jam yang lalu

KPK dan Kementerian Imipas Gelar Audiensi Pemberantasan Korupsi

MONITOR, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus menjalin sinergi lintas sektor guna meningkatkan efektivitas…

15 jam yang lalu

Hadirkan Ajang Karbon Netral, Pelari Apresiasi Pertamina Eco RunFest 2024

MONITOR, Jakarta - Pertamina Eco RunFest 2024 yang berlangsung di Istora Senayan Jakarta pada Minggu…

18 jam yang lalu

Kemenag Beri Hadiah Total Rp125 Juta untuk Juara MTQ Internasional

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) memberi penghargaan kepada lima qari, qariah, dan hafiz yang…

20 jam yang lalu