BERITA

Soal Kereta Cepat ke Bandara, Menhub: Belum Jadi Prioritas

MONITOR, Jakarta – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa pemerintah belum menjadi pembangunan kereta cepat belum menjadi prioritas pemerintah.

Sehingga, sambung dia, belum ada rencana pembangunan bandara Soekarno Hatta.

“Kalau kereta cepat menurut hemat saya dikoordinasikan dengan MRT dan LRT,” kata Budi Karya, di Jakarta, Sabtu (5/10).

Menhub mengatakan, masyarakat dari luar Jakarta bisa menggunakan kereta rel listrik (KRL) hingga Stasiun Manggarai dan menyambung kereta api bandara untuk menuju Bandara Soetta.

Bagi masyarakat Jakarta,  imbuhnya disarankan untuk memanfaatkan MRT dan LRT hingga kawasan Dukuh Atas. Yang kemudian, menyambung dengan menggunakan kereta api bandara.

“Jadi menurut saya belum prioritas, yang penting sekarang kereta cepat kami selesaikan supaya orang dari Bandung kalau mau naik pesawat juga mereka bisa berhenti di Cawang, terus ke Dukuh Atas. Dari Dukuh atas naik Railink (kereta api bandara) bisa,” pungkasnya.

Sebelumnya sempat diberitakan, Presiden Joko Widodo menginginkan kereta cepat bisa melayani masyarakat hingga ke Bandara Soetta.

Tingginya pertumbuhan industri penerbangan membuat Kepala Negara membuka opsi membangun infrastruktur kereta cepat hingga ke Bandara Soetta sebagai bentuk penyesuaian.

Recent Posts

Terima Alumni UIN Jakarta, Menag Ajak Perkuat Posisi Global Indonesia

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar hari ini menerima kunjungan Alumni UIN Syarif Hidayatullah…

38 menit yang lalu

Kemenag Buka Pendaftaran Murid Baru Madrasah 2026/2027, Cek Jadwalnya!

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) membuka seleksi penerimaan murid baru madrasah (PMBM) 2026/2027. Pendaftaran…

3 jam yang lalu

Sambut 100 Tahun Masehi NU, PCNU Kota Depok Gelar Jalan Santai Kebangsaan Berhadiah Paket Umroh

MONITOR, Kota Depok - Dalam rangka peringatan 100 tahun Masehi Nahdlatul Ulama pada 2026, Pengurus…

10 jam yang lalu

Suviyanto Minta Petugas Haji 2026 ‘Mewakafkan Diri’ Layani Jemaah

MONITOR, Jakarta - Penguatan fisik dan mental bagi seluruh Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) menjadi…

12 jam yang lalu

Mahfuz Sidik: Partai Gelora Berbobot dan Layak Dipilih di Pemilu 2029

MONITOR, Jakarta - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Mahfuz Sidik mengatakan, memasuki…

13 jam yang lalu

Wamenag Romo Syafi’i Fokus Benahi Tata Kelola Gedung dan Data Kemenag

MONITOR, Jakarta - Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Muhammad Syafi'i akan fokus pada pembenahan tata…

14 jam yang lalu