Categories: POLITIK

Tsamara: Perusahaan yang Terbukti Bakar Hutan Harus Ditindak Tegas!

MONITOR, Jakarta – Kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di sebagian wilayah Kalimantan dan Riau membuat Politikus PSI Tsamara Amani angkat bicara. Ia menyesalkan masih ada oknum pelaku yang tega membakar hutan demi mengeruk keuntungan pribadi maupun korporasi.

Tsamara mengatakan perusahaan manapun yang terbukti telah melakukan aksi pembakaran hutan secara sengaja, maka harus ditindak secara tegas.

“Bagi saya perusahaan apapun, termasuk sawit, jika terbukti membakar hutan dan melakukan eskploitasi demi keuntungan korporasi harus ditindak secara serius,” ujar Tsamara Amani, Selasa (17/9).

Lulusan Universitas Paramadina ini bahkan mendesak, siapapun pengusaha atau perusahaan yang sudah melakukan pembakaran hutan harus diberikan sanksi yang tegas.

“Pengusaha/korporasi yang tega membakar hutan dan mengancam nyawa banyak orang ini harus ditindak dengan tegas!” tandasnya.

Recent Posts

ASDP Tutup Layanan Nataru, Penumpang Tumbuh dan Kepuasan Publik Sangat Tinggi

MONITOR, Jakarta - PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) resmi menutup penyelenggaraan Angkutan Natal dan Tahun…

4 jam yang lalu

DPR: KUHP dan KUHAP Baru Jamin Aktivis Tak Bisa Asal Dipenjara

MONITOR, Jakarta - Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menjelaskan reformasi hukum pidana dengan terbitnya…

6 jam yang lalu

Haji 2026, Pemerintah Perkuat Petugas dan Layanan Ramah Perempuan

MONITOR, Jakarta - Pemerintah menegaskan komitmennya menghadirkan layanan haji yang ramah perempuan melalui penguatan kualitas…

8 jam yang lalu

Tinjau IKN, Menag Harap Rumah Ibadah di IKN Jadi Simbol Kerukunan Beragama

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama Nasaruddin Umar meninjau progres pembangunan fasilitas rumah ibadah di Ibu…

9 jam yang lalu

Eks Menag Yaqut Tersangka, DPR: Kerja Pansus Tidak Sia-sia

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI sekaligus Ketua Panja Haji 2025, Abdul…

11 jam yang lalu

Buka Diklat PPIH 2026, Menhaj Gus Irfan: Fokus Bahasa Arab dan Disiplin

MONITOR, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah resmi membuka Pendidikan dan Latihan (Diklat) Petugas Penyelenggara…

14 jam yang lalu