POLITIK

Cerita JK soal Prabowo telepon semua orang hentikan demo 22 Mei

MONITOR, Jakarta – Wakil Presiden, Jusuf Kalla (JK) ternyata mempunyai keyakinan kalau capres nomor urut 02 tidak ada kaitannya dengan aksi demo penolakan hasil Pilpres 2019. JK pun meyakini kalau Prabawo akan menyelesaiian sengketa pilpres menggunakan jalur konstitusi.

“Pekan lalu, Kamis (24/5), saya bertemu dengan Prabowo. Didepan saya beliau terlihat menelpon semua orang untuk menghentikan aksi demo,” cerita JK di Rumah Dinas Wakil Presiden, Jakarta, Selasa (4/6).

Masih diceritakan JK, dalam pertemuan itu, Prabowo pun menyampaikan kepadanya kalau Prabowo akan serius menempuh jalur dalam mengnyelesaikan sengketa pilpres.

“Jadi selain melarang pendukungnya untuk melakukan demo. Prabowo pun serius membawa sengketa pilpres ini ke jalur hukum,”ungkap JK.

Seperti diketahui, pertemuan Prabowo dan JK diamini oleh Sandiga Uno yang merupakan cawapres nomor urut 02.

Pertemuan JK dan Prabowo tersebut tujuannya i untuk membahas rekonsiliasi usai Pilpres, khususnya usai pecahnya kerusuhan pada 21-22 Mei.

Recent Posts

Kemenag Siapkan Program Pesantren Ramah Lingkungan

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini menyiapkan program pesantren ramah lingkungan. Terobosan ini menjadi…

4 jam yang lalu

Partai Gelora: Indonesia Bisa Berselancar Dalam Kebijakan Tarif Dagang Trump

MONITOR, Jakarta - Dalam perdagangan internasional dan geoekonomi, setiap negara biasanya fokus pada kepentingan nasionalnya…

4 jam yang lalu

Dukungan Pertachem Dalam Hilirisasi Industri Strategis Nasional Menuju Swasembada Energi

MONITOR, Jakarta - Sebagai bagian dari komitmen nasional menuju swasembada energi dan penguatan industri hilir…

5 jam yang lalu

Presiden Jokowi dan Prabowo Komitmen Tinggi Bersama Wapresnya Berantas Korupsi dan Mafia Pangan

MONITOR, Jakarta - Menanggapi beredarnya potongan video pidato Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman saat menghadiri…

11 jam yang lalu

Junction Palembang Akan Dioperasikan dan Ditetapkan Tarif Pada 21 April 2025

MONITOR, Sumsel - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) akan memberlakukan tarif pada Jalan Tol…

13 jam yang lalu

Kolaborasi TNI dan Mahasiswa, Bersama Bangun Masa Depan Bangsa

MONITOR, Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara…

15 jam yang lalu