HUKUM

Aktivis HAM: Jangan jadikan MK sebagai Mahkamah Kardus

MONITOR, Jakarta – Aktivis Hak Asasi Manusia (HAM) Haris Azhar mengatakan, dirinya sangat mendukung upaya penegakan hukum yang adil dan menjaga kembali marwah Mahkamah Konstitusi.

“Mari kita setuju tegakkan marwah Mahkamah Konstitusi,” ujar Haris Azhar dalam keterangan tertulisnya, Rabu (29/5).

Namun ia juga mengingatkan, bahwa sejauh ini masij ada putusan hukum dari MK yang belum sepenuhnya dijalankan oleh pemerintah.

“Tapi ingat banyak juga keputusan MK yang belum dijalani Pemerintah. MK, dicari saat dibutuhkan, dibuang saat ganggu dollar-nya,” kata pendiri Lokataru Indonesia ini.

“Jangan jadikan MK sebagai Mahkamah Kardus. Jangan,” tambahnya lagi.

Sebagaimana diketahui, pihak Prabowo-Sandi akhirnya menempuh jalur konstitusional yakni Mahkamah Konstitusi setelah menolak hasil Pemilu yang diumumkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. Mereka menuntut keadilan atas penyelenggaraan Pemilu 2019.

Recent Posts

Kementerian PU Bangun Saluran Irigasi Semantok Kiri

MONITOR, Nganjuk - Setelah mengunjungi Daerah Irigasi Siman di pagi hari, Menteri Pekerjaan Umum (PU)…

4 jam yang lalu

Timnas Futsal Putri Raih Posisi Ketiga di Ajang Bergengsi Kawasan Asia Tenggara

MONITOR, Jakarta - Timnas Futsal Putri Indonesia berhasil meraih kemenangan gemilang atas Myanmar dengan skor…

4 jam yang lalu

Kemendes Pastikan Info Rekrutmen PLD 2024-2025 di Medsos Hoaks

MONITOR, Jakarta - Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal memastikan berita dibukanya lowongan kerja Pendamping…

5 jam yang lalu

Adies Kadir Sebut Pimpinan KPK Terpilih Berdasarkan Pengalaman Penegakan Hukum

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Adies Kadir menyambut terpilihnya calon pimpinan KPK dan…

5 jam yang lalu

Kesamaan Pesan Puan dan Prabowo di Forum G20 Jadi Orkestrasi Komitmen RI Perangi Kelaparan

MONITOR, Jakarta - Isu kemiskinan dan kelaparan menjadi isu yang sama-sama diserukan oleh Ketua DPR…

6 jam yang lalu

Komisi VII DPR Soroti Digitalisasi Hingga Harga Transportasi ke Tempat Wisata

MONITOR, Jakarta - Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Rahayu Saraswati Djojohadikusumo meminta Pemerintah untuk…

6 jam yang lalu