MONITOR, Jakarta – Data masuk di Sistem Informasi Perhitungan Suara (Situng) Komisi Pemilihan Umum (KPU) hingga siang ini, Minggu (28/4) tepatnya pada pukul 11.15 WIB sudah mencapai 46,32 persen.
Ya, dari pantauan MONITOR di situs resmi KPU, dari total data 46.32 persen tersebut, pasangan Joko Widodo-Ma’ruf Amin masih unggul ketimbang rivalnya yakni Prabowo Subianto-Sandiaga Uno dengan perolehan suara Jokowi-Ma’ruf 56.38% dan Prabowo-Sandi 43.62%.
Rekapitulasi suara sementara ini berdasarkan penghitungan formulir C1 yang masuk dari 369.969 (46.32%) dari total 813.350 Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Pemilu 2019.
MONITOR, Bekasi - PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menggelar kegiatan Doa Bersama dan Santunan Anak…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) meyakinkan otoritas Amerika Serikat terkait mutu dan…
MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi II DPR RI Ahmad Irawan menyoroti kasus penangkapan Gubernur Bengkulu…
MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani berharap peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2024…
MONITOR, Jakarta - Koperasi sebagai tonggak pemberdayaan masyarakat, telah membuktikan bahwa ekonomi yang kuat dapat…
MONITOR, Banten - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku kaget…