POLITIK

Soal Surat Suara Tercoblos, Ini Kata Jokowi

MONITOR, Bogor – Calon presiden nomor urut 01, Joko Widodo (Jokowi) angkat suara terkait penemuan surat suara yang telah dicoblos di Selangor, Malaysia. Ia meminta kasus tersebut untuk segera diinvestigasi.

“Dilakukan investigasi, baik oleh Bawaslu, baik oleh Kepolisian, kalau ada yang dilanggar. Bawaslu bisa menindak, kalau ada pidananya Polri harus tegas, Polisi harus tegas lakukan tindakan hukum. Supaya ini jadi pemilu yang jujur adil,” kata Jokowi kepada para wartawan di kawasan Sentul, Bogor, Jawa Barat, Jumat (12/4/2019).

Menurut Jokowi, urusan Pemilu tidak ada kaitannya dengan perwakilan pemerintah di negara lain seperti kedutaan besar. Sehingga, ia meminta, hal tersebut tidak diarahkan soal independensi penyelenggara Pemilu.

“KPU di luar negeri itu ada yang namanya PPLN (Panitia Pemilihan Luar Negeri). Tidak ada urusan pemerintahan yang di sini, ndak ada. KPU ada PPLN, PPLN menyelenggarakan Pemilu di luar negeri,” tambahnya.

Recent Posts

Tingkatkan Layanan, Ditjen Bimas Islam Gelar Engaging Communication 2026

MONITOR, Jakarta - Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Bimas Islam) Kementerian Agama memberikan penguatan jajarannya…

29 menit yang lalu

Kritik BNPP Seperti EO, DPR Desak Penguatan Pengelolaan Kawasan Perbatasan

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi II DPR RI Deddy Yevri Hanteru Sitorus menyampaikan kritik tajam…

5 jam yang lalu

Analis: Putusan MK Tegaskan Kepastian Hukum Penataan Pengisian Jabatan ASN oleh Polri

MONITOR - Analis intelijen, pertahanan, dan keamanan Ngasiman Djoyonegoro, menilai bahwa sikap Polri dan pemerintah…

5 jam yang lalu

Bukan Cuma Sekolah Gratis, Prabowo Hadirkan MBG dan Cek Kesehatan

MONITOR, Jakarta - Pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto menunjukkan komitmen kuat dalam mencerdaskan…

7 jam yang lalu

Cetak Talenta Digital Industri, Indonesia dan Tiongkok Kolaborasi Pendidikan Vokasi

MONITOR, Jakarta - Guna meningkatkan daya saing industri nasional dalam menghadapi dinamika ekonomi global serta…

10 jam yang lalu

Hari Bakti Imigrasi ke-76, Kemenimipas Gelar Baksos hingga Penyerahan Bibit Kelapa

MONITOR, Jakarta - Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) menggelar rangkaian kegiatan bakti sosial dalam rangka…

11 jam yang lalu