Kampanye Akbar Prabowo-Sandi di GBK
MONITOR, Jakarta – Polisi berlakukan kemanan berlapis di Kampanye Akbar Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 02 yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Tak tanggung-tanggung, 10 ribu lebih personil keamanan di siagakan.
“Total 10 ribu personil lebih, gabungan TNI-Polri dan Pemerintah Daerah. Dari Polda ya, dari TNI, dari Polri, dari Polri ada Brimob, personel Polda gabungan Polres,” terang Wakapolres Jakarta Pusat AKBP Arie Ardian Rishadi di Jakarta, Minggu, 7 April 2019.
Dikatakan Arie, pihak keamanan telah mensterilisasi lokasi. Aparat memberlakukan pola pengamanan berlapis yaitu Ring I, Ring II dan Ring III.
“Masih kondusif. Pengamanan kita polanya sistem ring. Ada ring 1, yaitu tempat kegiatan, ring 2, di luar tempat kegiatan dan ring 3 di luar GBK,” kata Arie.
MONITOR, Jakarta - Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama menyalurkan bantuan kepada lembaga keagamaan…
MONITOR, Jakarta - Komisi X DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Perpustakaan Nasional…
MONITOR, Tangerang Selatan – Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta mencatatkan sejarah baru dalam penguatan…
MONITOR, Jakarta - Menjelang keberangkatan ibadah haji Tahun 1447 H/2026 M, Kementerian Haji dan Umrah…
Oleh: Teguh Pati Ajidarma* Pandji Pragiwaksono memilih berdiri di panggung stand-up comedy sebagai pengkritik sosial.…
MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menemukan pelanggaran impor sebanyak 99.972 kg ikan…