JATENG-YOGYAKARTA

Provostcek route jalan yang dilalui rombongan forkopimda sleman

MONITOR, Sleman – Setelah pelaksanaan upacara penutupan TMMD Reguler 103 Tahun 2018 akan dilanjutkan dengan peninjauan ke lokasi sasaran untuk melihat secara langsung hasil kegiatan TMMD yang telah berlangsung selama 30 hari di Desa Balecatur Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman.

Untuk membantu kelancaran dan keamanan dalam kegiatan tersebut, anggota provos Kodim 0732 Sleman pro aktif meninjau medan untuk menentukan rute perjalanan yang akan dilalui nantinya.

Seperti yang dilakukan oleh Koptu.Sigit dan Koptu Aries saat mengecek jalan penghubung Balai Desa Balecatur ke Dusun temuwuh Desa Balecatur Selasa 13/11/2018.

“Kami datang untuk mengecek secara langsung kondisi jalan di Desa Balecstur sehingga bisa menentukan rute yang terdekat dan aman dilalui oleh rombongan yang akan melaksanakan peninjauan hasil kegiatan TMMD,” kata Sigit.

“Kami juga sudah berkoordinasi dengan pihak Koramil 17 Gamping dan masyarakat setempat agar pelaksanaan peninjauan nantinya bisa berjalan dengan tertib dan lancar,” Sigit menambahkan.

Pelaksanaan upacara penutupan TMMD dilaksanakan pada tanggal 13 November 2018 di Lapangan Desa Balecatur Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman yang dihadiri oleh Pejabat dari Pemda  Sleman, Kodam IV/Diponegoro, Korem 072 Pamungkas, Polres Sleman dan Instansi terkait lainnya.

Recent Posts

DPR Dorong Program MBG Kurangi Penggunaan Wadah Plastik Agar Lebih Go Green

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Daniel Johan mendorong agar program Makan Bergizi…

41 menit yang lalu

Tabur Benih Melati Buktikan Peran Strategis Koperasi dalam Produksi dan Distribusi Benih Nasional

MONITOR, Jakarta - Keberhasilan Koperasi Produsen Tabur Benih Melati dalam meningkatkan kapasitas produksi benih hingga…

2 jam yang lalu

DPR Harap Jubir Istana Pengganti Hasan Nasbi, Sensitif HAM dan Visioner Secara Etika

MONITOR, Jakarta - Dua pekan sudah Hasan Nasbi memutuskan mundur dari jabatannya sebagai Kepala Kantor…

2 jam yang lalu

Kemenag Ingatkan Bahaya Gunakan Visa Non-Haji ke Tanah Suci

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama RI kembali mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai penawaran ibadah haji tanpa…

2 jam yang lalu

PHK Terus Meningkat, Puan Dorong Pemerintah Dampingi Transisi Pekerja Formal yang Beralih ke Sektor Informal

MONITOR, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani memberikan perhatian serius terhadap fenomena meningkatnya pemutusan…

2 jam yang lalu

Kementerian UMKM Gelar Festival Kemudahan dan Pelindungan Usaha Mikro di Trenggalek

MONITOR, Tranggalek - Kementerian Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menggelar ajang Festival Kemudahan dan…

3 jam yang lalu