JATENG-YOGYAKARTA

Lewat Ketrampilan Tangan Serka Wiyana Pekerjaan Bangun Talud Berjalan Lancar

MONITOR, Sleman – Apa yang tidak bisa dilakukan TNI anggota Satgas TMMD Reguler ke-103 Kodim 0732/Sleman dalam menuntaskan pekerjaan sasaran fisik TMMD. Semua pekerjaan yang berkaitan dengan bangunan hampir semuanya bisa dilakukan oleh para anggota Satgas TMMD.

Seperti yang dilakukan Serka Wiyana, salah satu anggota Satgas TMMD Reguler ke-103 Kodim 0732/Sleman yang juga sesorang Babinsa diwilayah Koramil 03/Turi, Dia tidak hanya mahir dalam fungsi utamanya sebagai seorang prajurit beperang melawan musuh, namun juga mahir memainkan cetok senjata utamanya dalam TMMD Reguler ke 103 disusun Temuwuh Desa Balecatur Kec Gamping. Dengan cekatan Serka Wiyana memasang batu pondasi talud di lokasi sasaran fisik.

Lewat keterampilan tangannya, pekerjaan juga berjalan lancar dan cepat. “Tuntutan tugas yang menjadikan seorang prajurit yang berada di lapangan harus bisa menjalankan segala bentuk pekerjaan, termasuk merangkai besi yang diperlukan dalam suatu pembangunan,” ujar Wiyana.

Kendati pelaksanaan TMMD Reguler ke-103 di Desa Balecatur sudah memasuki 2 pekan terakhir namun Satgas TMMD dan warga masih melanjutkan pekerjaan pembangunan, yakni mengecor kanan kiri jalan ,”pungkasnya.

Recent Posts

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

7 jam yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

11 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

11 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

14 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

15 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

17 jam yang lalu