PARIWISATA

Tak Perlu Repot, Sekarang Booking Kamar di Best Western Premiere The Hive Bisa via WA

MONITOR, Jakarta – Perkembangan teknologi hingga kini tak bisa terbendung. Aplikasi, menjadi salah satu bukti perkembangan teknologi dan menjadi salah satu kebutuhan yang saat ini telah diunduh lebih dari 1 miliar orang.

Banyak pihak yang kemudian memanfaatkan keberadaan aplikasi ini, untuk memberikan kemudahan untuk berbagai aktivitas. Hal ini pula yang dilakukan Best Western Premier The Hive untuk selalu memberikan pelayanan terbaiknya. Kemunculan promo terbaru yakni Booking Via Whatsaap salah satunya.

Lalu kenapa harus mencoba promo Booking Via Whatsapp? Adanya kemudahan dan kecepatan dalam memesan kamar karena langsung terhubung dengan nomor Whatsapp hotel. Cukup melakukan pemesanan dengan mengetikan nama, tanggal check in/ check out serta jenis kamar.

Data yang tersimpan pada Whatsapp tim reservasi, akan mempermudah tamu jika sewaktu-waktu membutuhkan pemesanan kamar kembali. Keuntungan yang paling terasa adalah harga yang diberikan khusus dan mendapatkan free upgrade untuk pengguna promo ini.

Promo Booking Via Whatsapp sudah mulai diperkenalkan pada September lalu dan mendapatkan sambutan yang baik dari tamu. Demi mempermudah tamu, pihak Best Western Premier The Hive juga telah menyiapkan QR Code untuk menyimpan nomor yang sudah menggunakan fitur Whatsapp Business tersebut.

Jadi tunggu apalagi? Dapatkan layanan dan harga terbaik hanya dari Best Western Premier The Hive.

Recent Posts

Berikan Kuliah Hukum, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Penyempurnaan UU Pemilu

MONITOR, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar serta dosen tetap…

4 menit yang lalu

Shin Tae-yong Akui Garuda Muda Percaya Diri Hadapi Uzbekistan

MONITOR, Jakarta - Pelatih tim U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, optimistis anak asuhnya mampu meredam Uzbekistan,…

30 menit yang lalu

DPR Desak Pemerintah Menutup Perusahaan China yang Produksi Baja Ilegal

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi VII DPR RI, Mulyanto, minta Pemerintah segera mencabut izin usaha…

1 jam yang lalu

Sertifikasi Halal, Peningkatan Omset, dan Proteksi Konsumen

MONITOR, Jakarta - Dalam rentang waktu lima bulan belakangan, omset penjualan online produk minuman milik…

2 jam yang lalu

Peresmian Rumah BUMN Pekanbaru, Langkah Pasti Erick Thohir Berdayakan UMKM Lokal

MONITOR, Pekanbaru - Menteri BUMN, Erick Thohir secara konsisten mengambil langkah untuk memberdayakan UMKM lokal…

3 jam yang lalu

Larangan Toko Kelontong Beroperasi 24 Jam Bentuk Diskriminasi terhadap Pelaku Usaha Kecil

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi VI DPR RI Nasim Khan menegaskan larangan agar toko kelontong…

3 jam yang lalu