SUMATERA

Benny Tatung Tegaskan Pentingnya Perhatikan Generasi Milenial

MONITOR, Palembang – Benny Martha Benyamin Tatung, Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPR RI periode 2019-2024 daerah pemilihan Sumatera Selatan (Sumsel) II menegaskan pentingnya memberikan perhatian pada generasi milenial saat ini.

“Mereka calon pemimpin bangsa yang tumbuh di zaman baru saat ini. Zaman yang serba instan dan canggih. Karena itu harus senantiasa kita beri perhatian lebih,” katanya saat dihubungi melalui sambungan telepon, Senin (15/10/2018).

Dikatakan Benny, di era keterbukaan informasi seperti sekarang orang dengan mudah mengakses perkembangan global. Hanya dengan gadget, setiap informasi atau kebutuhan manusia bisa dipenuhi.

“Sebagai generasi terdahulu, ini zaman baru yang tidak kita alami sebelumnya. Generasi milenial ini harus kita bimbing agar tumbuh menjadi generasi unggul di masa depan,” ujarnya.

Caleg dari Partai Golkar ini menyatakan pentingnya menanamkan semangat perjuangan kepada generasi milenial. Generasi baru ini perlu memahami spirit bekerja keras untuk mendapatkan sesuatu.

“Saya mengajak seluruh elemen masyarakat untuk sama-sama membina mereka demi keutuhan dan kemajuan bangsa,” pungkas Benny yang merupakan pimpinan Organisasi Perkumpulan untuk Sumsel Maju dan Sejahtera.

Recent Posts

Pertamina Goes to Campus 2024 Resmi Dibuka

MONITOR, Bandung - Pertamina Goes To Campus 2024 (PGTC) resmi dibuka oleh Direktur Utama PT…

5 menit yang lalu

Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

MONITOR, Jakarta – PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus membuktikan kinerja cemerlang…

1 jam yang lalu

KKP Tangkap 3 Kapal Asing di Laut Natuna dan Selat Malaka

MONITOR, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil menangkap tiga unit kapal pencuri ikan…

1 jam yang lalu

Kemenag Uji Publik Data Tenaga Non ASN untuk Seleksi CASN, Ini Tautannya

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama menggelar uji publik hasil pemutakhiran data Tenaga Non Aparatur Sipil…

3 jam yang lalu

Sekjen DPD RI Melepas 96 ASN P3K Diklat Latsar Ke Rindam Jaya

MONITOR, Bogor - Sekretariat Jenderal DPD RI melepas 96 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja…

3 jam yang lalu

Berharap Tragedi Muzdalifah 2023 Tidak Terulang, Komnas Haji Optimis Penyelenggaraan Haji 2024 Lebih Baik

MONITOR, Jakarta - Komisi Nasional Haji (Komnas Haji) berharap Tragedi Muzdalifah yang terjadi pada penyelenggaraan…

4 jam yang lalu