JATENG-YOGYAKARTA

PNS Di KODIM 0732 SLEMAN Siap Dilibatkan Kegiatan TMMD

MONITOR, Sleman – Keberhasilan semua kegiatan di TMMD Reguler ke – 103 Kodim Sleman di Desa Balecatur nantinya tidak hanya dilihat dari sisi selesainya semua sasaran fisik maupun non fisik yang telah diprogramkan. melainkan, dari sisi pengadministrasiannya juga dituntut rapi dan sesuai dengan apa yang ada di lapangan.Kamis 11/10/2018.

Untuk itu, Gunadi salah seorang PNS di Kodim 0732 Sleman menyatakan siap jika memang nanti dilibatkan dalam kegiatan TMMD Reguler tersebut.

”Tentu saya siap kalau memang dilibatkan dalam kegiatan TMMD Reguler di Desa Balecatur itu. Bukannya mahir, namun saya bisa di depan komputer maupun di lapangan, sehigga bila nanti tenaga saya dibutuhkan, kapanpun saya siap untuk mengerjakan proses administrasi maupun tenaga dalam pelaksanaan TMMD tersebut,” ungkap Gunadi.

Recent Posts

Kementan Promosikan Domba Lokal pada Gelaran Kontes Domba TNI AU

MONITOR, Bogor - TNI Angkatan Udara menyelenggarakan kontes domba tingkat nasional bertajuk Pesta Patok di…

21 menit yang lalu

Jasa Marga Catat 184 Ribu Kendaraan Kembali ke Jabotabek Usai Libur Paskah

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mencatat sebanyak 184.495 kendaraan kembali ke wilayah…

28 menit yang lalu

Gandeng KemenPPPA, Menteri Maman Tegaskan Komitmen Majukan UMKM Perempuan

MONITOR, Jakarta - Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman menegaskan komitmennya dalam…

4 jam yang lalu

Paus Fransiskus Wafat, Ketua BKSAP DPR: Kita Kehilangan Pejuang Kemanusiaan

MONITOR, Jakarta - Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI Mardani Ali Sera, menyampaikan…

5 jam yang lalu

Hutama Karya Bangun Negeri Bersama Srikandi Tangguh dan Profesional

MONITOR, Jakarta - PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) memperingati Hari Kartini 2025 dengan menegaskan…

10 jam yang lalu

Dialog Bareng Diaspora Indonesia di London, Prof Rokhmin beberkan Peran Majukan Bangsa

MONITOR - Di tengah kesibukan mengikuti International FGD on Blue Economy and Global Climate Change,…

12 jam yang lalu