JATENG-YOGYAKARTA

Pra TMMD Reg 103 Rehab Masjid Al Ikhlas Sleman

MONITOR, Sleman – Rehab Masjid Al Ikhlas di dusun temuwuh kidul desa Balecatur Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman lewat program fisik Pra TMMD ke-103 Kodim 0732/Slm dimulai.

Kegiatan ini mendapat respon positif warga setempat, warga pun merasa senang dengan adanya rehab Masjid tersebut.

Bpk. Rukito warga Temuwuh kidul yang ikut membantu rehab masjid mengatakan, adannya pelaksanaan rehab masjid di wilayah desa mereka membuat masyarakat senang.

“Masjid kami lebih bersih,lebih bagus dan nyaman,” ungkap Rukito.

Pasiter Kapten Inf Nugroho AT menuturkan, walapun saat ini progres rehab baru mencapai 40 % dari rencana karena tempat ibadah itu tetap pergunakan untuk shalat berjamaah dan kita upayakan renovasi masjid ini cepat selesai.

Recent Posts

Kunjungan Kerja Reses Komisi III, Adde Rosi Berharap Pengguna Narkoba Dapatkan Restorative Justice

MONITOR, Jakarta - Tingginya kasus penyalahgunaan narkotika mendapatkan perhatian serius dari Anggota Komisi III DPR…

2 jam yang lalu

1.325 Peserta Mendaftar Pelatihan Instruktur Nasional Moderasi Beragama

MONITOR, Jakarta - Penguatan moderasi beragama memasuki tahap perluasan sasaran ke kementerian/lembaga dan ormas keagamaan.…

3 jam yang lalu

PT JTT Lakukan Pemeliharaan Rutin Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek

MONITOR, Jakarta - Dalam rangka meningkatkan keamanan pengguna jalan tol, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT)…

9 jam yang lalu

Jasa Marga Raih Juara Pertama Lomba Desain Tumbler HUT Ke-26 Kementerian BUMN

MONITOR, Jakarta - PT Jasa Marga (Persero) Tbk kembali menorehkan prestasi dengan meraih Juara 1…

11 jam yang lalu

Halalbihalal Akabri, Menhan Prabowo Pimpin Upacara Parade Senja di Kemhan

MONITOR, Jakarta – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto selaku Inspektur Upacara (Irup) pimpin Upacara Parade…

13 jam yang lalu

Uber Cup 2024, Menpora Dito Bangga Atas Capaian Prestasi Tim Putri Indonesia Raih Runner-up

MONITOR, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengapresiasi perjuangan…

13 jam yang lalu