KRIMINAL

Ratna Sarumpaet Babak Belur Dihajar Orang Tak Dikenal?

MONITOR, Jakarta – Kabar mengejutkan datang dari aktivis dan seniman Ratna Sarumpaet. Aktivis perempuan yang kerap lantang mengkritisi pemerintah ini, dikabarkan babak belur dihajar oleh sekelompok orang tak dikenal.

Kabar yang menyebutkan Ratna Serumpaet babak belur ini pun sudah tersebar di media sosial (medsos). Wajah lebam yang mirip Ratna Serumpaet dengan rambut diikat kebelakang pun mulai tersebar luas.

Kondisi Ratna Sarumpaet pasca dianiaya oknum tak dikenal

Bahkan tersiar kabar, kalau ibu dari artis Atikah Hasiholan ini tengah menjalani pengobatan wajahnya yang lebam akibat pukulan keras di Rumah Sakit. Namun sayangnya, sampai saat ini belum tahu di Rumah Sakit mana ia dirawat. Sebab Ratna masih trauma dengan kejadian yang menimpanya.

Dari informasi yang berkembang, sahabat Ratna Serumpet yang tak mau mau nyebutkan namanya membenarkan kalau sahabatnya mengalami penganiayaan, sehingga harus menjalani perawatan.

Recent Posts

DPR Ungkap Kebijakan Jam Sekolah Lebih Pagi Harus Dibarengi Pendekatan Psikososial

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IX DPR RI, Arzeti Bilbina menanggapi kebijakan Pemerintah Provinsi (Pemprov)…

1 jam yang lalu

Kemenperin dan PT IMIP Buka Kelas Beasiswa

MONITOR, Jakarta - Kementerian Perindustrian berkomitmen untuk terus menjalankan kebijakan hilirisasi industri karena berperan penting…

2 jam yang lalu

Kloter Terakhir Terbang dari Madinah, Ketua PPIH Bersyukur Fase Pemulangan Lancar

MONITOR, Madinah - Fase pemulangan jemaah haji Indonesia yang berangkat pada gelombang II dari Daerah…

3 jam yang lalu

Realisasi BOS Pesantren 2025 Capai Rp 196,8 Miliar

MONITOR, Jakarta - Penyaluran dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk jenjang pendidikan pesantren tahun ini…

4 jam yang lalu

Tunjangan Guru PAI Non ASN Naik Rp500 Ribu, Pencairan Dirapel

MONITOR, Jakarta - Ada kabar baik dari Kementerian Agama untuk guru Pendidikan Agama Islam (PAI)…

12 jam yang lalu

Bela Rakyat, DPR Akan Fasilitasi Penyelesaian Polemik Tutupnya Pusat Kebugaran yang Rugikan 1.000 Konsumen

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi VI DPR RI, Rivqy Abdul Halim menyoroti polemik penutupan seluruh…

13 jam yang lalu