MEGAPOLITAN

DPRD Jakarta Plin-plan Bahas Usulan PMD BUMD

MONITOR, Jakarta – Sikap DPRD Jakarta patut dipertanyakan dalam menyikapi usulan Penyertaan Modal Daerah (PMD) yang diajukan oleh beberapa Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dalam APBD Perubahan DKI Jakarta 2018.

Para politisi Kebon Sirih ini awalnya “berteriak” menolak usulan  PMD yang diajukan para BUMD tersebut. Namun diakhir pembahasan anggaran, para wakil rakyat Jakarta ini ternyata mengamini usulan PMD tersebut.

Dari data yang diperoleh MONITOR, ada 8 BUMD yang meminta PMD di APBD Perubahan dan semuanya akhirnya disetujui dewan.

Dari 8 BUMD tersebut diantaranya adalah PT Jakarta Propertindo (Jakpro) mendapat PMD Rp 2.374.623.000.000, PT MRT Jakarta Rp 3.682.093.000.000, PT Food Station Tjipinang Jaya Rp 85.500.000.000.

Lalu, PD Pembangunan Sarana Jaya Rp 935.997.229.164, PD PAM Jaya Rp 1.206.000.000.000, PD PAL Jaya Rp 235.219.361.000, PD Dharma Jaya Rp 79.400.000.000 dan PD Pasar Jaya Rp 166.668.000.000.

Recent Posts

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

19 menit yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

3 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

4 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

6 jam yang lalu

Sekjen Kemenag: Izin Prodi S3 UIN Pekalongan Segera Terbit

MONITOR, Jakarta - Sekjen Kementerian Agama M Ali Ramdhani berbagi kabar gembira bagi keluarga besar…

7 jam yang lalu

Karantina Lampung Tahan Ratusan Kilogram Daging Celeng

MONITOR, Lampung Selatan – Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (Karantina) Lampung menahan ratusan kilogram…

7 jam yang lalu