OLAHRAGA

Atlet Karate Persembahkan Emas ke-11 untuk Indonesia

MONITOR, Jakarta – Kontingen Indonesia menambah medali Asian Games 2018 lewat emas yang diraih karateka Arrosyiid Rifki Ardiansyah di nomor kumite -60 kg putra.

Pada pertandingan yang berlangsung di Plenary Hall Jakarta Convention Center, Minggu (26/8/2018), Arrosyiid menjadi yang terbaik setelah mengalahkan karateka Iran, Amir Mahdi Zadeh, dengan skor 9-7 di final.

Arrosyiid melaju ke final setelah di semifinal mengalahkan karateka Malaysia, Selvam Prem Kumar.

Sementara itu, Mahdi Zadeh Amir unggul atas wakil Uzbekistan, Saymatov Sadriddin, di babak sebelumnya.

Kesuksesan yang dicatatkan oleh Arrosyid merupakan keping emas ke-11 kontingen Merah Putih di Asian Games 2018.

Sebelumnya, tim karate Indonesia juga memastikan medali perunggu kumite -55 kg putri atas nama Cokorda Istri Agung Sastya Rani.

Recent Posts

Di Gelaran Hannover Messe 2024, Kemenperin Jalin Kerja Sama SDM Industri dengan Mitra Dunia

MONITOR, Jakarta - Peningkatan kerja sama di bidang pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) industri merupakan…

13 menit yang lalu

Dissenting Opinion dari Tiga Hakim MK, DPR: Perlunya Perbaikan Kualitas Pemilu dan Pilkada

MONITOR, Jakarta - Anggota DPR RI Hidayat Nur Wahid menyorti fakta adanya perbedaan pendapat (dissenting…

6 jam yang lalu

Halal Bihalal Dulur Cirebonan, Sejumlah Tokoh Kembali Suarakan Wacana Pembentukan Provinsi

MONITOR, Jakarta - Dulur Cirebonan Ciayumajakuning (Cirebon, Indramayu, Majalengka, Kuningan) menggelar acara Silaturahmi dan Halal…

9 jam yang lalu

Partai Gelora Tolak PKS Gabung Koalisi Indonesia Maju

MONITOR, Jakarta - Narasi kritis yang diangkat oleh koalisi partai politik pengusung pasangan Anies Baswedan-Muhaimin…

11 jam yang lalu

Fadli Zon: Petani Indonesia Harus Lebih Sejahtera di Tangan Pemimpin Baru

Monitor, Jakarta - Anggota DPR RI Fadli Zon berharap ke depannya pertanian di Indonesia bisa lebih…

11 jam yang lalu

Inisiatif PGN Optimalkan LNG Bantu Kebutuhan Energi Industri Hadapi Risiko Geopolitik

MONITOR, Jakarta - Subholding Gas PT Pertamina (Persero), PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) menjalankan inisiatif…

13 jam yang lalu