PEMERINTAHAN

Idrus Marham Dikabarkan Mundur dari Jabatan Mensos

MONITOR, Jakarta – Menteri Sosial RI Idrus Marham dikabarkan akan mengundurkan diri dari jabatan. Kabar ini terus berembus disusul adanya kasus hukum Idrus yang sedang disidik oleh penyidik hukum.

Politikus Golkar ini pun pagi-pagi mendatangi Istana. Kedatangannya untuk bertemu orang nomor satu, Presiden Joko Widodo.

“Saya tadi melaporkan soal kegiatan Kementerian Sosial ke Presiden,” ujar Idrus kepada wartawan, Jumat (24/8).

Sekitar pukul 11.20 WIB, Idrus pun meninggalkan Istana tanpa menggunakan pin menteri bahkan mobil dinas berpelat RI untuk menteri.

Ia keluar dari pintu belakang Istana Negara, dan menumpangi mobil golf bersama Tenaga Ahli Kedeputian IV Kantor Staf Kepresidenan Ali Mochtar Ngabalin.

Saat disinggung kabar pengundurannya dari Mensos, Idrus malah melempar balik pertanyaan kepada awak media.

“Kalau iya (mundur) kenapa? Kalau nggak gimana?” tanya Idrus.

Recent Posts

Dana Bergulir Tingkatkan Usaha Anggota Koperasi di Majalengka

MONITOR, Jakarta - Koperasi sebagai tonggak pemberdayaan masyarakat, telah membuktikan bahwa ekonomi yang kuat dapat…

2 jam yang lalu

Menteri Yandri Kaget Lihat Jalan Kabupaten Serang Rusak Parah, Respon Menteri PU Cepat

MONITOR, Banten - Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku kaget…

2 jam yang lalu

Kementerian Imipas Kirim Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi

MONITOR, Jakarta – Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kementerian Imipas) menyerahkan bantuan untuk pengungsi erupsi Gunung Lewotobi di Lembata, Nusa Tenggara…

3 jam yang lalu

DPR Minta Negara Global Patuhi Pengadilan Internasional yang Keluarkan Surat Penangkapan PM Israel

MONITOR, Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengeluarkan surat penangkapan bagi…

4 jam yang lalu

HGN 2024, Prof Rokhmin Beri Apresiasi Para Pahlawan Tanda Jasa

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Prof. Dr. Ir. Rokhmin…

4 jam yang lalu

Pemuda Muhammadiyah Dorong Penguatan Perlindungan Hukum bagi Pekerja Migran Melalui Revisi UU Perlindungan PMI

MONITOR, Jakarta - Perlindungan hukum bagi pekerja migran Indonesia (PMI) menjadi perhatian penting di tengah…

5 jam yang lalu