POLITIK

Zulhas dan Cak Imin Kompak Enggan Komentari Arah Dukungan Mahfud MD

MONITOR, Jakarta – Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD, lewat akun Twitternya, mengaku bertemu dan diajak untuk pindah dukungan politik saat bertemu dengan Sudirman Said dan Said Didu di Yogyakarta pada Sabtu (18/8) kemarin.

Mengomentari hal tersebut, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan mengatakan pihaknya yang berada di kubu oposisi dengan sangat terbuka untuk menerima Mahfud menjadi bagian di Koalisi Indonesia Bangkit (KIB). Namun, hal itu harus disetujui oleh PKB tentunya.

“Nah itu tanya cak imin, Terserah ketua PKB. Kalau ketua PKB apa arahnya kita ikut aja lah,” kata Zulhas sapaan akrabnya di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (20/8).

Sementara itu, pada saat yang bersamaan, Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) mengaku sampai saat ini belum mengetahui kabar lebih lanjut terkait pertemuan Mahfud-Sudirman serta adanya wacana Mahfud MD yang ingin berubah arah dukungan.

“Belum, kalau itu kan kalau. Belum tau saya soal ketua tim kan nggak ada kewenangan sama sekali kita,” ujar Cak Imin.

Recent Posts

Menag Hadiri Halalbihalal PBNU Bersama Anggota Keluarga NU

MONITOR, Jakarta - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas menghadiri Halalbihalal yang digelar Pengurus Besar…

5 jam yang lalu

Mejeng di Turki, Industri Alat Kesehatan Nasional Siap Dobrak Pasar Eropa

MONITOR, Jakarta - Industri alat kesehatan nasional terus berupaya untuk menembus pasar ekspor seiring dengan…

8 jam yang lalu

Konflik Timur Tengah, DPR: Pemerintah Perlu Lakukan Dialog Multilateral

MONITOR, Jakarta - Anggota Komisi I DPR RI Helmy Faishal Zaini meminta pemerintah melakukan upaya untuk…

9 jam yang lalu

Ikhtiar Pelindungan Jemaah Indonesia, dari Syarat Istithaah sampai Senam Haji

MONITOR, Jakarta - Kementerian Agama tahun ini kembali mengusung tagline Haji Ramah Lansia. Maklum, data…

12 jam yang lalu

Kemenangan Timnas U-23 Harus Jadi Momentum Mengembangkan Infrastruktur Olahraga Tanah Air

MONITOR, Jakarta - Timnas U-23 Indonesia mencatatkan prestasi gemilang dengan menaklukkan Korea Selatan dalam babak…

13 jam yang lalu

LBH GP Ansor Desak Nadiem Makarim Lindungi Mahasiswa Indonesia dari TPPO Berkedok Magang

MONITOR, Jakarta - LBH Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ansor mendesak Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan…

14 jam yang lalu